Peracangan Aplikasi Mobile Dalam Monitoring Kesehatan Ibu Hamil Menggunakan MIT App Inventor

Amaral, Virginia Moniz (2023) Peracangan Aplikasi Mobile Dalam Monitoring Kesehatan Ibu Hamil Menggunakan MIT App Inventor. Other thesis, Institut Teknolofi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 07311740007005_Virginia Moniz Amaral_BukuTA.pdf] Text
07311740007005_Virginia Moniz Amaral_BukuTA.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 1 October 2025.

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Di Timor Leste sistem perawatan kesehatan utama disediakan oleh pemerintah dengan sedikit atau tanpa biaya. Sebagian besar wanita Timor Leste 93% datang untuk melakukan ANC (Antenatal Care) untuk satu kali kunjungan pemeriksaan kehamilan. Namun, jumlah layanan kebidanan untuk membantu proses persalinan masih belum sufisien di fasilitas kesehatan. Banyak perempuan di Timor-Leste tinggal di daerah terpencil dan pedesaan, yang membuat mereka sulit mengakses fasilitas dan penyedia kesehatan. Akibatnya, banyak wanita merasa sulit untuk mendapatkan nasihat dan dukungan yang baik untuk meningkatkan peluang mereka memiliki kehamilan yang aman dan bayi yang sehat. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah aplikasi berbasis mobile untuk dapat memantau parameter penting dan menyimpan catatan sehingga dapat menjaga kesehatan calon ibu hamil dan anak, untuk memfasilitasi pengurangan jadwal kunjungan langsung untuk kehamilan beresiko rendah dengan tetap menjaga kepuasan pasien dan penyedia. Status kesehatan ibu hamil pun dapat diperbarui secara online. Pada penelitian ini, metode yang digunakan dalam membantu ibu hamil untuk me monitoring kesehatan kehamilan adalah dengan menggunakan aplikasi berbasis mobile. Harapannya aplikasi mobile ini dapat mempermudah Ibu hamil dalam melakukan monitoring kesehatan nya.
=================================================================================================================================
In Timor-Leste the primary health care system is provided by the government at little or no cost. The majority of East Timorese women 93% came for ANC (Antenatal Care) for a one-time antenatal care visit. However, the number of midwifery services to assist the delivery process is still not sufficient in health facilities. Many women in Timor-Leste live in remote and rural areas, which makes it difficult for them to access health facilities and providers. As a result, many women find it difficult to get good advice and support to increase their chances of having a safe pregnancy and healthy baby. This study aims to design a mobile-based application to be able to monitor important parameters and keep records so as to maintain the health of prospective pregnant women and children, to facilitate the reduction of direct visit schedules for low-risk pregnancies while maintaining patient and provider satisfaction. The health status of pregnant women can also be updated online. In this study, the method used in helping pregnant women to monitor pregnancy health is to use a mobile-based application. It is hoped that this mobile application can make it easier for pregnant women to monitor their health.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kehamilan, Mobile Application, Database, Google Spreadsheet.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA971 Health services administration.
R Medicine > RT Nursing
R Medicine > RT Nursing > RT89 Nursing services--Administration.
Divisions: Faculty of Intelligent Electrical and Informatics Technology (ELECTICS) > Biomedical Engineering > 11410-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Virgínia Moniz Amaral
Date Deposited: 14 Sep 2023 03:17
Last Modified: 14 Sep 2023 03:17
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/104604

Actions (login required)

View Item View Item