Perencanaan Dan Pengendalian Alokasi Debit Pada Sistem Irigasi Teknis Dengan Program Linier ( Studi Kasus Daerah Irigasi Wonosroyo Kabupaten Bondowoso)

Suranto, Dwi Djoko (2006) Perencanaan Dan Pengendalian Alokasi Debit Pada Sistem Irigasi Teknis Dengan Program Linier ( Studi Kasus Daerah Irigasi Wonosroyo Kabupaten Bondowoso). Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2504201009-Master_Thesis.pdf] Text
2504201009-Master_Thesis.pdf - Accepted Version

Download (53MB)

Abstract

Seiring dengan perkembangan penduduk yang semakin padat, maka air menjadi komoditas yang berbarga, terbatas dan vital. Mengingat keterbatasan ketersediaan air di alam dalam memenuhi berbagai kebutuhan, maka perlu melakukan usaba-usaba agar air dapat tersedia dalam jumlab, waktu, tempat dan
kualitas sebagaimana yang diinginkan. Dengan demikian air dapat memberikan manfaat setinggi-tingginya bagi peningkatan produktivitas basil pertanian. Permasalaban dt<lam studi ini adalab berapakab jumlah debit air yang dapat dialokasikan secara tepat, melalui sistem irigasi teknis dengan mempertimbangkan ketersediaan air, sehingga tanaman dapat berproduksi semaksimal mungkin.
Tujuan dalam studi ini adalah merencanakan dan mengendalikan jumlah debit air yang dapat dialokasikan pada sistem irigasi teknis, sehingga didapatkan pola tanam yang optimal. Adapun manfaat yang diharapkan adalah meningkatkan pelayanan alokasi debit air secara adil dan merata, meningkatkan efisiensi dan
terlaksananya pola tata tanam secara optimal dan dapat dipergunakan sebagai bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan. Analisa yang dilakukan meliputi pengolaban data dan pembuatan model perencanaan dengan program linier. Analisa tersebut terdiri dari analisa evapotranspirasi, kebutuhan air irigasi, ketersediaan air irigasi, keuntungan irigasi, dan basil optimasi. Adapun evaluasi yang dilakukan adalah peninjauan kineija model sistem alokasi debit pada kondisi eksisting dibandingkan dengan alternatif basil perencanaan. Model perencanaan yang dilakukan adalab mengoptimalkan luas laban yang dapat ditanami, selanjutnya ditentukan dan dikendalikan debit air pada masingmasing
pintu pengambilan. Pada kondisi eksisting volume ketersediaan air sepanjang tabun dengan pola tanam padi-padi-palawija, hanya mampu mengairi luas laban yang tersedia dengan intensitas tanam 218 % dan total keuntungan sebesar
Rp.22,736,214,350,-. Hasil perencanaan yang layak disarankan adalah alternatif golongan B, dimana penetapan awal masa tanam dimulai tanggalll Oktober. Total keuntungan yang diperoleh sebesar Rp. 27,188,380,000,- dengan intensitas tanam 282 %. Intensitas tanaman padi meningkat rata-rata sebesar 3,5 %, tanaman palawija meningkat 58%, sedangkan efektivitas penggunaan laban mencapai 94 %, sementara pada kondisi eksisting sebesar 72 %.
========================================================================================================================================
In relation to the rapid growth of population, water becomes valuable, limited, and vital commodity. Considering the scarcity of the quantity of water in nature in fulfilling various needs, it is urgent to do the efforts to keep water in needed amount, time, place, and quality. Thereby, water can provide the maximum benefit for improving agricultural production. The problem of this study is that what is the best amount of water discharge to be allocated through technical irrigation system by considering the availability of water, in order that crops can be productive as maximum as possible.
The objective of this study is planning and controlling the amount water discharge to be allocated through technical irrigation system, in purpose of obtaining the best cultivation pattern. The expected significances were improving the service of water discharge allocation fairly and completely, improving the efficiency and realization of cultivation optimally and can be used as consideration in decision making

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: RTI 627.52 Sur p 2006
Uncontrolled Keywords: Perencanaan, Alokasi Debit, Program Linier, Planning, Discharge Allocation, Linear Program
Subjects: T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering > TC812 Irrigation
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Industrial Engineering > 26101-(S2) Master Thesis
Depositing User: - Davi Wah
Date Deposited: 02 Nov 2023 03:32
Last Modified: 02 Nov 2023 03:32
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/105035

Actions (login required)

View Item View Item