Perencanaan Sistem Pendingin Pabrik Es Terapung

Oktajaya, Sony (2007) Perencanaan Sistem Pendingin Pabrik Es Terapung. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

[thumbnail of 4203100022-Undergraduate_Thesis.pdf] Text
4203100022-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version

Download (39MB)

Abstract

Selama ini sistem penangkapan ikan para nelayan di daerah Benoa masih bersifat sendiri-sendiri dimana kapal penangkap ikan setelah menangkap ikan akan bersandar terlebih dahulu ke Pelabuhan untuk menyetorkan hasil tangkapannya dan para nelayan harus singgah singgah terlebih dahulu di darat apabila perseduian es tidak mencukupi lagi. Oleh karena itu perlu adanya suatu perencanaan mengenai kapal pahrik es sekaligus juga sehagai fish carrier. Skenario operasi dari kapal ini mengumpulkan hasil tangkapan ikan nelayan sekaligus menyediakan kebutuhan es dari para nelayan sehingga para nelayan tidak perlu ke Pelabuhan untuk menyetorkan basil tangkapannya dan apabila kekurangan es para nelan tidak perlu lagi ke darat untuk membeli es. Kapal ini akan beroperasi dari dari fishing ground 1 menuju ke fishing ground 2 lalu ke pelabuhm untuk menyetorkan basil tangkapannya
=====================================================================================================================================
So far, the fishing system for fishermen in the Benoa area is still individual, where fishing boats, after catching fish, will first dock at the port to deposit their catch and fishermen must stop first on land if the ice supply is no longer sufficient. Therefore, it is necessary to have a plan regarding the ice fishing vessel as well as a fish carrier. The operational scenario of this ship is to collect fishermen's fish catch while providing the fishermen's ice needs so that fishermen do not need to go to the port to deposit their catch and if there is a shortage of ice, fishermen no longer need to go ashore to buy ice. This ship will operate from fishing ground 1 to fishing ground 2 then to the port to deposit the catch

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: RSSP 623.853 5 okt p-1 2007
Uncontrolled Keywords: pabrik es, refrigerasi, fishing ground, ice maker; ice factory, refrigeration, fishing ground, ice maker
Subjects: V Naval Science > VM Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering > VM485 Cold storage on ships. Marine refrigeration.
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Naval Architecture and Shipbuilding Engineering > 36201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: EKO BUDI RAHARJO
Date Deposited: 29 Apr 2024 06:59
Last Modified: 29 Apr 2024 06:59
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/107922

Actions (login required)

View Item View Item