Wijaya, Alfito Aji (2024) Performance Analysis and Planning for Improvement of Pedestrian Facilities on Pasar Besar Street Malang City. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Text
5012201091-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only until 1 October 2026. Download (7MB) |
Abstract
Keberadaan pasar Pasar Besar, ruko, pasar Gajahmada dan Alun-Alun Malang sebagai pusat perdagangan dan pariwisata menyebabkan bertambahnya pengunjung. Meningkatnya jumlah pengunjung yang datang ke kawasan tersebut juga membawa konsekuensi konsentrasi pejalan kaki. Banyaknya arus pejalan kaki serta keberadaan pedagang kaki lima dan parkir liar di beberapa titik sepanjang trotoar akan sangat mempengaruhi kenyamanan dan kebebasan pejalan kaki dalam bergerak. Untuk itu perlu direncanakan perbaikan fasilitas pejalan kaki di kawasan tersebut.
Analisis kinerja pelayanan trotoar Jalan Pasar Besar dengan metode HCM dan Prototipe Gainesville. Selanjutnya kebutuhan lebar trotoar dan fasilitas pejalan kaki dihitung sesuai dengan Juknis No. 032/T/BM/2018 “Perencanaan Teknis Sarana Pejalan Kaki” lebar minimum bebas hambatan pada “Perencanaan, Penyediaan dan Pemanfaatan Sarana Pejalan Kaki” Jaringan Sarana dan Prasarana Di Kawasan Perkotaan Tahun 2014” hasil perancangan dilakukan dengan bantuan program AutoCAD.
Dari analisa kinerja fasilitas pejalan kaki yang telah ada menggunakan metode HCM, Gainesville Mobility Plan Prototype dan hasil perhitungan, ditemukan hasil analisa pada segment 9 mendapat LOS A dengan analisa menggunakan HCM dan LOS D dengan menggunakan Gainessville Mobility Plan Prototype. Dari hasil perhitungan kecepatan rata-rata untuk laki-laki adalah 46,6655 m/menit dan Perempuan adalah 50,932 m/menit.
Keywords: Pedestrian, Trotoar, LOS, Fasilitas pejalan kaki
=================================================================
The existence of Pasar Besar market, shophouse, Gajahmada market and Malang Square as the center of trade and tourism center caused the accretion of the visitors. The increasing number of visitors coming to the area also has the consequence of pedestrian concentration. The large flow of pedestrians and the presence of street vendors and illegal parking at several points along the sidewalk will greatly affect the comfort and freedom of pedestrians in moving around. For this reason, it is necessary to plan the improvements to pedestrian facilities in the area.
Analysis the service performance of Pasar Besar Street sidewalks with HCM
method and Prototype Gainesville. In the sequel, the required width of the sidewalk and the pedestrian facilities calculated according to the Technical Guidance No. 032/T/BM/2018 “Technical Planning of Pedestrian Facilities” the minimum obstacle free width in “Planning, Provision and Utiliztion of Pedestrian Network Infrastructure and Facilities In Urban Areas,2014” the results of the design is done with the aid program AutoCAD.
From the performance analysis of existing pedestrian facilities using the HCM method, the Gainesville Mobility Plan Prototype and the calculation results it was found that the analysis results in segment 9 got LOS A with analysis using HCM and LOS D using the Gainesville Mobility Plan Prototype. From the calculation results, the average speed for male is 46.6655 m/minute and for female is 50.932 m/minute.
Keywords: Pedestrian, Sidewalk, LOS, Pedestrian Facilities
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pedestrian, Trotoar, LOS, Fasilitas pejalan kaki,Pedestrian, Sidewalk, LOS, Pedestrian Facilities |
Subjects: | T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements > TE7 Transportation--Planning |
Divisions: | Faculty of Civil, Planning, and Geo Engineering (CIVPLAN) > Civil Engineering > 22201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Alfito Aji Wijaya |
Date Deposited: | 05 Aug 2024 01:59 |
Last Modified: | 05 Aug 2024 01:59 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/110634 |
Actions (login required)
View Item |