Perancangan dan Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Sekolah (SISKA) Berbasis Web untuk Mendukung Transformasi Digital Pendidikan

Al-Jawi, Fawwaz Abdulloh (2026) Perancangan dan Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Sekolah (SISKA) Berbasis Web untuk Mendukung Transformasi Digital Pendidikan. Project Report. [s.n.], [s.l.]. (Unpublished)

[thumbnail of 5025221075-Project_Report.pdf] Text
5025221075-Project_Report.pdf - Accepted Version

Download (1MB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi mendorong institusi pendidikan untuk melakukan transformasi digital dalam pengelolaan administrasi dan layanan sekolah. Kerja praktik ini bertujuan untuk melakukan perancangan dan pengembangan Sistem Informasi Manajemen Sekolah (SISKA) berbasis web guna mendukung proses pengelolaan data sekolah secara terintegrasi dan efisien. Sistem dikembangkan menggunakan framework Laravel 12 dengan bahasa pemrograman PHP 8.2 dan menerapkan arsitektur Model View Controller (MVC). Antarmuka pengguna dirancang responsif menggunakan Tailwind CSS dan Flowbite, sedangkan pengelolaan basis data dilakukan dengan Eloquent ORM dan sistem migration. Hasil pengujian menunjukkan bahwa seluruh fitur utama SISKA berjalan sesuai dengan kebutuhan fungsional dan non-fungsional yang ditetapkan, sehingga sistem ini mampu meningkatkan efektivitas, keamanan, dan kemudahan pengelolaan informasi sekolah dalam mendukung transformasi digital pendidikan.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Manajemen Sekolah, Web-Based System, Laravel, Transformasi Digital Pendidikan
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK5105.888 Web sites--Design. Web site development.
Divisions: Faculty of Intelligent Electrical and Informatics Technology (ELECTICS) > Informatics Engineering > 55201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Al-Jawi Fawwaz Abdulloh
Date Deposited: 10 Jan 2026 12:16
Last Modified: 10 Jan 2026 12:16
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/129433

Actions (login required)

View Item View Item