Lokollo, Edward (2008) Studi Kasus Peningkatan Kapasitas Angkat Kapal Caraka Yang Difungsikan Sebagai Semi Container. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
|
Text
4202109708-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (6MB) | Request a copy |
Abstract
Negara Indonesia merupakan negara kepulauan yang Sebagian besar merupakan wilayah perairan. Korena letak goegrafis ini sehingga untuk menjankcau seluruh kepulauan yang ada, sarana transportasi laut mempunyai peranan yang sangat penting. Untuk itu perlu dibangun kapal sebagai sarana transportasi laut serta pelabuhan sebagai sarana untuk mendukung agar dapat mengakses daerah-daerah tersebut. Akan tetapi untuk membangun pelabuhan yang lengkap dengan fasilitas bongkar muat mungkin menelan biaya yang cuJcup besar. Design awal kapal Caraka Jaya Niaga lli-9 general cargo. Tetapi sekarang difungsikan sebagai kapal semi container sehingga kapal tersebut tidak dapat menjalankan fungsinya secara optimal dalam artian bongkar-muat. Untuk itu perlu didesign ulang alat angkat(Derrick boom) dengan cara mengangkat kapasitas alat angkut sehingga diharapkan kapal dapat mengangkut container. Adapun langkah-langkah yang diambil mendesign ulang alat angkat dengan menghitung wire rope, cargo winch, boom serta liang mast untuk kapasitas yang diinginkan. Dengan perhitungan yang teliti dan cermat maka dari situ akan diharapkan memperoleh suatu hasil yang tentunya dapat dipertanggung jawabkan.
| Item Type: | Thesis (Other) |
|---|---|
| Additional Information: | RSSP 623.867 Lok s 2008 |
| Uncontrolled Keywords: | Derrick boom; wire rope; mast |
| Subjects: | V Naval Science > VM Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering |
| Divisions: | Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Marine Engineering > 36202-(S1) Undergraduate Thesis |
| Depositing User: | Totok Setiawan |
| Date Deposited: | 22 Jan 2026 02:33 |
| Last Modified: | 22 Jan 2026 02:33 |
| URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/130053 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
