EVALUASI PERUBAHAN LUASAN TERUMBU KARANG PADA KAWASAN PULAU MENJANGAN (STUDI KASUS: PULAU MENJANGAN, BALI)

LINGGA, ALHADIR (2016) EVALUASI PERUBAHAN LUASAN TERUMBU KARANG PADA KAWASAN PULAU MENJANGAN (STUDI KASUS: PULAU MENJANGAN, BALI). Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3511100051-Undergraduate_Theses.pdf]
Preview
Text
3511100051-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pulau Menjangan merupakan sebuah pulau kecil yang terletak pada Barat Laut pulau Bali dan masuk dalam kawasan Taman Nasional Bali Barat (TNBB) yang sangat berpotensi untuk menjadi tempat lokasi wisata air berupa diving maupun snorkeling dikarenakan keanekaragaman flora dan fauna laut di pulau tersebut. Telah terjadi penurunan luasan terumbu karang sebanyak 2,02 hektar pada tahun 2007-2009.
Pemetaan sebaran terumbu karang dilakukan dengan menggunakan metode penginderaan jauh. Citra satelit yang digunakan aalah Landsat 8 dengan menggunakan algoritma Lyzenga. Kanal yang digunakan yaitu kanal biru dan hijau dikarenakan kedua kanal tersebut memiliki nilai spektral tertinggi. Koreksi penghilangan efek kedalaman air digunakan untuk pemrosesan data. Klasifikasi tak terbimbing dilakukan untuk penentuan obyek dalam citra yang sepenuhnya diberikan kuasa pada perangkat lunak.
Hasil klasifikasi menunjukkan adanya penurunan luasan terumbu karang sebesar 1,8 hektar pada tahun 2013-2015. ========== Menjangan island is a small island that located in Northwest of Bali province, which is inside the area of Taman Nasional Bali Barat (TNBB) and its very potential to become a spot of marine tourism for diving and snorkeling because it has many types of flora and fauna in that island. There has been a drop in the extent of coral reefs as much as 2.02 hectare in 2007-2009.
Mapping of coral reefs distribution is done by using remote sensing method. Using Landsat 8 satellite’s images with Lyzenga algorithm. Landsat 8 Satellite imagery was used with the processing performed on the blue bands and green bands because both of those bands have the highest spectral value. Correction of the effect of water depth elimination is used for data processing. Unsupervised classification is done for object determination in satellite’s images is fully process by software.
Classification result showed that there was decrease of coral reefs as 1.8 hectare in 2013-2015.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Landsat 8, Pulau Menjangan, Terumbu Karang, Coral Reefs, Menjangan Island
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General) > G70.5.I4 Remote sensing
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Geomatics Engineering > 29202-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: - Davi Wah
Date Deposited: 06 Jan 2017 08:09
Last Modified: 27 Dec 2018 02:18
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/1370

Actions (login required)

View Item View Item