STUDI PERBANDINGAN KETELITIAN NILAI AZIMUT MELALUI PENGAMATAN MATAHARI DAN GLOBAL POSITIONING SYSTEM (GPS) TERHADAP TITIK BM REFERENSI (STUDI KASUS : KAMPUS ITS SUKOLILO)

MURTADLO, MOHAMMAD LUAY (2017) STUDI PERBANDINGAN KETELITIAN NILAI AZIMUT MELALUI PENGAMATAN MATAHARI DAN GLOBAL POSITIONING SYSTEM (GPS) TERHADAP TITIK BM REFERENSI (STUDI KASUS : KAMPUS ITS SUKOLILO). Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3512100068-Undergraduate-Theses.pdf]
Preview
Text
3512100068-Undergraduate-Theses.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Dalam melakukan penentuan posisi, tidak dapat mengabaikan yang namanya azimut. Padahal, pekerjaan-pekerjaan yang menyangkut kemampuan disiplin ilmu geodesi membutuhkan suatu penentuan azimut. Prinsip dalam menentukan azimut ada beberapa cara, antara lain dengan melakukan pengamatan benda -benda langit atau dengan dua titik pengukuran yang sudah diketahui koordinatnya. Pada penelitian ini metode yang digunakan untuk pengamatan matahari menggunakan metode tinggi matahari, sedangkan untuk pengamatan GPS menggunakan metode diferensial yang diikatkan di titik CORS (Continuously Operating Reference Stations) ITS. Metode tinggi matahari dipilih karena memiliki keunggulan pengamatannya dapat dilakukan saat waktu pagi dan sore, sedangkan metode diferesial dipilih karena memiliki keunggulan dapat mengeliminir atau mereduksi pengaruh dari beberapa kesalahan dan bias (Abidin,2007). Dari hasil perhitungan tiga nilai azimut dari pengamatan matahari memberikan rata – rata ketelitian sebesar 4 menit 48,5 detik dan hasil dari pengamatan Global Positioning System (GPS) memberikan nilai rata – rata ketelitian sebesar 7,24 detik terhadap tiga nilai azimut dari dua titik BM referensi. Nilai azimut pengamatan GPS lebih teliti daripada pengamatan tinggi matahari yang dibandingkan terhadap nilai azimut dari dua titik BM referensi.

=================================================================

In doing the determination of position, cannot ignore the name of the azimuth. In fact, the works relating to the ability of the geodetic disciplines require a determination of the azimuth. There are several ways to determine the azimuth, such as by observing celestial objects or with two measuring points of known coordinates. On the research methods used in for observation of the Solar using the altitude method, while for GPS observations using the differential method are tied at point CORS (continuously operating reference stations). The Altitude method was chosen because it has the advantage of his observations can be done in the morning and afternoon until dusk, while the differential method was chosen because it has the edge can eliminate or reduce the effects of some errors and bias (Abidin, 2007). From the results of calculation of azimuth values from three observations Sun gave a mean average precision by 4 minutes 48,5 seconds and with observations of the Global Positioning System (GPS) provide value average precision of 7,24 seconds against three azimuth values from two point Benchmark reference. GPS observation of azimuth values are more thorough than the Sun observations compared against the value of the azimuth from two point Benchmark reference.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Azimut, Tinggi Matahari, Global Positioning System (GPS), Azimuth, Altitude
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General) > G109.5 Global Positioning System
Q Science > QB Astronomy
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Geomatics Engineering > 29202-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Mohammad Luay Murtadlo
Date Deposited: 23 Feb 2017 06:52
Last Modified: 05 Mar 2019 04:27
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/1930

Actions (login required)

View Item View Item