STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENAMBAHAN UDARA PEMBAKARAN TERHADAP UNJUK KERJA DAN EMISI GAS BUANG ENGINE HONDA CB150R BERBAHAN BAKAR BIOETHANOL E100

FIKRI, NAZIFUL (2017) STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENAMBAHAN UDARA PEMBAKARAN TERHADAP UNJUK KERJA DAN EMISI GAS BUANG ENGINE HONDA CB150R BERBAHAN BAKAR BIOETHANOL E100. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2114105023-Undergraduate_Theses.pdf]
Preview
Text
2114105023-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview

Abstract

Energi fosil khususnya minyak bumi merupakan sumber
energi utama kendaraan yang ketersediannya makin terbatas dan
tidak dapat diperbarui. Isu krisis energi dan pencemaran
lingkungan akibat produk emisi dari pembakaran minyak fosil
menjadi masalah utama dunia saat ini, tak terkecuali di
Indonesai. Untuk mengatasi dua hal ini, penggunaan energi
nabati khususnya bioethanol menjadi solusi dan telah menjadi
trend saat ini sebagai pengganti gasoline. Bioethanol sebagai
bahan bakar murni maupun campuran dengan gasoline dapat
menurunkan emisi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Bioethanol 100%, penambahan udara pembakaran, performa engine honda cb150r, emisi gas buang
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Mechanical Engineering > 21201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: NAZIFUL FIKRI
Date Deposited: 23 Jan 2017 03:04
Last Modified: 05 Mar 2019 06:19
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/2385

Actions (login required)

View Item View Item