DANANJAYA, EWING APRIYAN (2016) KAJIAN EKSPERIMENTAL TERHADAP NATRIUM SILIKAT BERBASIS NANOSILIKA DARI LUMPUR LAPINDO SEBAGAI INHIBITOR KOROSI PADA DUCTILE CAST IRON. skripsi thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
2412105014-abstract.pdf - Published Version Download (201kB) | Preview |
Preview |
Text
2412105014-conclusion.pdf - Published Version Download (367kB) | Preview |
Preview |
Text
2412105014-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
Abstract
Telah dilakukan penelitian mengenai natrium silikat berbasis
nanosilika dari lumpur Lapindo sebagai inhibitor korosi pada ductile cast iron. Pada penelitian ini dilakukan 3 metode sintesis natrium silikat, yaitu dengan melakukan ekstraksi senyawa nanosilika dari lumpur lapindo untuk kemudian disintesis menjadi natrium silikat, serta 2 metode lainnya dengan mereaksikan serbuk lumpur dengan 50 ml
NaOH 7 M atau dengan NaOH 10 M pada temperatur 90ºC. Diperoleh bahwa silika hasil ekstraksi telah berhasil berukuran nano, yaitu sebesar 95 nm dengan analisi perhitungan menggunakan persamaan scherrer dan 3,19 nm dari pengujian menggunakan SEM dan analisis software image-J. Selain itu inhibitor natrium silikat sintesis mampu
menahan laju korosi hingga 0,115 mpy, dengan efisiensi natrium silikat tertinggi sebesar 95,35%. Berdasarkan pengujian korosi dengan media air garam (NaCl 3,5%) diperoleh bahwa hanya perlu 2 ml inhibitor natrium silikat hasil sintesis untuk mencapai efisiensi yang sama dengan
6 ml inhibitor natrium silikat komersial dan 8 ml inhibitor referensi (Aditya, 2014).
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | nanosilika, inhibitor, natrium silikat, korosi, efisiensi. |
Subjects: | Q Science > QC Physics |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Physics |
Depositing User: | - Davi Wah |
Date Deposited: | 09 Jun 2016 18:29 |
Last Modified: | 26 Dec 2018 07:01 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/318 |
Actions (login required)
View Item |