RSKO (Rumah Sakit Ketergantungan Obat) Surabaya

Mustika, Afra (2017) RSKO (Rumah Sakit Ketergantungan Obat) Surabaya. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3212100031-Undergraduate_Theses.pdf]
Preview
Text
3212100031-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version

Download (6MB) | Preview

Abstract

Jumlah penyalahguna narkoba yang ditangkap dan dihukum penjara dari tahun ke tahun mengalami peningkatan yang signifikan. Penyalahguna narkoba yang dihukum penjara ini tidak hanya pengedar ataupun bandar, namun juga pecandu. Hal ini tentu dipertanyakan, karena sesungguhnya pecandu merupakan pesakitan yang membutuhkan perawatan dan sebaiknya mendapat perlakuan yang berbeda dari bandar narkoba yang jelas-jelas melakukan tindakan kriminal.
Para penyalahguna berhak memperoleh layanan rehabilitasi, dan bukan dipenjara, ini adalah hak pecandu dalam mendapatkan layanan terapi dan rehabililtasi. Rehabilitasi secara medis dilakukan di rumah sakit yang ditunjuk oleh Menteri Kesehatan, sedangkan rehabilitasi sosial bagi pecandu narkotika dilakukan di lembaga rehabilitasi sosial yang ditunjuk oleh Menteri sosial. Melalui rehabilitasi sosial atau non-medis, pecandu narkoba akan menjalankan program terapi yang bertujuan untuk mengubah perilaku adiksi.
Proses rehabilitasi yang terintegrasi (rehab medis dan sosial) diharapkan sebagai upaya membantu penyalahguna narkoba melepaskan diri dari jeratan ketergantungan narkoba serta meningkatkan kesehatan jiwa dengan memasukkan unsur therapeutic architecture yang memanipulasi aspek-aspek arsitektur untuk mendorong proses penyembuhan.
==================================================================================================================
The number of drug abusers who’ve been arrested and sentenced to penitentiary from year to year has increased significantly. Drug abusers were sentenced to penitentiary not only the illegally dealer, but also the addicts. It is certainly questionable, because the real addicts are “prisoner” who need care and should be treated differently from illegally drug dealers that are clearly did something criminal.
Drug abusers–in this case, drug addicts–entitled to receive rehabilitation services, and not to be put in penitentiary, thus this is the right for addicts get treatment services and rehabilitation. Medical rehabilitation (detoxification) should be done in hospital appointed by Indonesian Ministry of Health, while social rehabilitation should be done in social rehabilitation or legal institutions appointed by Indonesian Ministry of Social. Through social rehabilitation and non-medical, drug addicts will run therapy programs that aim to change the behavior of addiction.
Integrated rehabilitation process (medical and social rehabilitation) is expected as efforts to help drug addicts to escape from drug addiction and to improve mental health by incorporating therapuetic architecture elements with manipulating aspects of architecture to encourage the healing process.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Rehabilitasi, Integrasi, Therapeutic Architecture Rehabilitation, Integration
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Architechture > 23201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: - AFRA MUSTIKA
Date Deposited: 13 Apr 2017 03:34
Last Modified: 08 Mar 2019 06:23
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/3516

Actions (login required)

View Item View Item