Analisis Perbandingan Performa Turbin Gas Pada Variasi Beban 50 Mw, 100 Mw Dan Beban Maksimal (112 Mw) Di PLTGU BLOK GT 1.1 PT. PJB UP Gresik.

Pujianto, Novan (2017) Analisis Perbandingan Performa Turbin Gas Pada Variasi Beban 50 Mw, 100 Mw Dan Beban Maksimal (112 Mw) Di PLTGU BLOK GT 1.1 PT. PJB UP Gresik. Diploma thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2113030081-Non Degree.pdf] Text
2113030081-Non Degree.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Energi merupakan suatu kebutuhan yang sangat penting dari kehidupan manusia. Kebutuhan energi listrik merupakan suatu kebutuhan pokok yang terus meningkat bersama berkembangnya industri di Indonesia. Alternatif yang tersedia kini masih menggunakan batu bara yang semakin lama semakin habis. Namun dengan adanya perkembangan teknologi terkini, mulai diperkenalkan pembangkit listrik dengan gas sebagai bahan bakar utamanya atau PLTG (Pembangkit Listrik Tenaga Gas).
PT.PJB UP Gresik merupakan perusahaan yang menggunakan turbin gas sebagai penggerak generator untuk menghasilkan listrik. Dalam tugas akhir ini, penulis mencoba untuk mencoba menghitung unjuk kerja (performa) dari salah satu unit turbin gas yang ada. Dari hasil perhitungan diperoleh kerja kompresor (Wc) sebesar 22650,2418

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: RSM 621.433 Puj a
Uncontrolled Keywords: Efisiensi, Variasi beban, Performa, Turbin gas
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK201 Electric Power Transmission
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ164 Power plants--Design and construction
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK1318 Geothermal Power Plants
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Mechanical Engineering > 21401-(D3) Diploma 3
Depositing User: Mr. Tondo Indra Nyata
Date Deposited: 06 Jun 2017 03:46
Last Modified: 18 Dec 2017 02:12
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/41503

Actions (login required)

View Item View Item