Putra, Reza Dwi (2015) Rancang Bangun Sistem Pemantau Cuaca (Angin) Menggunakan Mikrokontroler Arduino. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
5110100033-Undergraduated Thesis.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
Abstract
Kecepatan angin yang tinggi bisa menjadi ancaman bencana. Indonesia pun merupakan negara maritim yang sebagian besar wilayah negaranya adalah permukaan laut, maka Indonesia sangat rentan terhadap bencana yang diakibatkan oleh cuaca yang buruk. Salah satunya, bencana puting beliung yang diakibatkan oleh kecepatan angin yang melebihi batas. Untuk itu, diperlukan suatu alat atau aplikasi untuk memantau keadaan cuaca dengan mengukur kecepatan angin dan suhu udara.
Aplikasi pemantauan cuaca ini dirancang untuk melakukan pemantauan kecepatan angin dan suhu udara di titik yang sudah ditentukan. Data yang dibutuhkan pada aplikasi ini adalah besar kecepatan angin dan besarnya suhu udara. Dibutuhkan sensor kecepatan angin dan sensor suhu udara yang dipasang pada mikrokontroler Arduino dalam perancangan arsitektur sistem ini.
===============================================================================================
High wind speeds can be hazardous. As a maritime country, Indonesia, which most of its area is covered in water, which makes Indonesia vulnerable to natural disasters which caused by bad weather. One of the most prevalent disaster is typhoon, which primarily caused by higher-than-average wind speed. Therefore, we need a tool or application to monitor the state of weather by measuring its wind speed and temperature.
The weather monitoring application designed to monitor wind speed and temperature at a specified point. The data needed in this application is the wind speed and the amount of temperature. It takes the wind speed sensor and temperature sensor mounted on the Arduino microcontroller in this system architecture.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSIf 629.895 Put r |
Uncontrolled Keywords: | Arduino, angin, pemantau, zigbee |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software Q Science > QA Mathematics > QA76.585 Cloud computing. Mobile computing. |
Divisions: | Faculty of Information Technology > Informatics Engineering > 55201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Mr. Tondo Indra Nyata |
Date Deposited: | 19 Jun 2017 04:08 |
Last Modified: | 24 Aug 2018 06:22 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/41737 |
Actions (login required)
View Item |