Holle, Khadijah Fahmi Hayati (2015) Pembobotan Kata Berbasis Preference Untuk Perangkingan Dokumen Fiqih Berbahasa Arab. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
5113201036-Master Thesis.pdf - Published Version Download (4MB) | Preview |
Abstract
Dalam pencarian, selain kesesuaian query dengan hasil pencarian, terdapat penilaian subjektif pengguna yang diharapkan turut menjadi faktor penentu dalam perangkingan dokumen. Aspek preferensi tersebut tampak pada pencarian dokumen fiqih. Seseorang cenderung mengutamakan metodologi fiqih tertentu meskipun tidak mengabaikan pendapat metodologi fiqih lain. Faktor preferensi menjadi hal yang diperlukan selain relevansi dalam perangkingan dokumen. Oleh karena itu, pada penelitian ini diajukan metode pembobotan kata berbasis preferensi untuk merangkingkan dokumen sesuai dengan preferensi pengguna. Metode yang diajukan digabungkan dengan pembobotan kata berbasis indeks dokumen dan buku sehingga mampu memperhatikan aspek kesesuaian (relevance) dan keutamaan (preference). Metode pembobotan yang diusulkan disebut dengan Invers Preference Frequency with α value (IPFα). Langkah pembobotan yang diusulkan yaitu dengan perhitungan nilai preferensi term dengan pembobotan IPF. Kemudian nilai preferensi dari term dokumen yang sama dengan term query dikalikan dengan
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Additional Information: | RTIf 025.524 Hol p |
Uncontrolled Keywords: | Perangkingan Dokumen, Temu Kembali Dokumen, Pembobotan Kata, Preferensi, IPF∝. |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software Q Science > QA Mathematics > QA76.87 Neural networks (Computer Science) |
Divisions: | Faculty of Information Technology > Informatics Engineering > 55101-(S2) Master Thesis |
Depositing User: | Mr. Tondo Indra Nyata |
Date Deposited: | 20 Jun 2017 01:37 |
Last Modified: | 24 Aug 2018 03:12 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/41748 |
Actions (login required)
View Item |