Desain Interior Area Tunggu Desain Interior Area Tunggu Dan Komersial T2 Keberangkatan Domestik Bandar Udara Internasional Juanda Dengan Tema Kontemporer Majapahit

Kayogi, David Tan (2016) Desain Interior Area Tunggu Desain Interior Area Tunggu Dan Komersial T2 Keberangkatan Domestik Bandar Udara Internasional Juanda Dengan Tema Kontemporer Majapahit. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3411100091-Undergraduate-Theses.pdf]
Preview
Text
3411100091-Undergraduate-Theses.pdf

Download (17MB) | Preview

Abstract

Bandar Udara merupakan salah satu Infrastruktur yang sangat penting
sebagai penunjang pembangunan dan penopang aktifitas ekonomi suatu
daerah, Bandar udara menjadi pintu utama lalu lintas penumpang yang
memiliki tujuan untuk berbisnis ataupun berwisata di daerah tersebut.
Eratnya kaitan Bandar Udara dengan daerah yang dilayaninya, dapat
digambarkan Bandar udara sebagai “Wajah” dari daerah sekitarnya, Sehingga
Sebuah Bandar Udara seharusnya dapat mencerminkan kesan dan pesan yang
baik bagi penggunanya terhadap daerah yang dikunjungi. ASEAN ditahun
2015, akan memasuki sebuah era baru yaitu era perdagangan bebas AEC
(ASEAN Economy Community) dan AFTA (ASEAN Free Trade Area)
tentunya akan mendorong lebih banyak jumlah penumpang transportasi udara
dari berbagai belahan negara-negara ASEAN khususnya Indonesia. Sehingga
Bandar Udara merupakan sebuah tempat bagi peluang Indonesia untuk
membangun citra dan pengenalan keunikan budaya lokal kepada masyarakat
internasional dengan harapan hal tersebut dapat meningkatkan kunjungan
wisata dan peningkatan ekonomi.
Dalam perencanaan desain interior area tunggu dan komersial T2 Bandar
Udara Internasional Juanda, dibutuhkan beberapa studi mengenai standarstandar
dimensi, keselamatan, kenyamanan, dan keamanan sebuah Bandara
yang mengacu pada peraturan yang di terbitkan oleh SNI dan IATA serta
studi mengenai kebudayaan Majapahit sebagai konsep utama dalam tema
designya. Pengumpulan data berupa observasi, survey dengan menggunakan
kuisioner terhadap pengguna di perlukan untuk mendukung konsep desain
yang tepat dan sesuai.
Melalui uraian yang disampaikan dapat disimpulkan bahwa dalam desain
sebuah Bandara Udara dengan mengaplikasikan tema sejarah dan budaya
Indonesia kedalam interiornya, di harapkan dapat menjadi salah satu
alternatif sebuah Bandar udara dapat menyampaikan kekayaan daerahnya
kepada penggunanya sebagai bentuk meningkatkan citra bagi perekonomian
dan potensi wisata bagi daerahnya.

=================================================================================

Airport is one of the most important infrastructure as supporting the
development and sustaining economic activity of a region, the airport became
the main access of passenger traffic that has the purpose of business or
tourism in the area. Airport has strong related with the area it serves, airports
can be described as the "face" of the surrounding area, such that an airport
should be able to reflect a good impressions for users of the visited areas.
ASEAN by 2015, will enter a new era of free trade AEC (ASEAN Economy
Community) and AFTA (ASEAN Free Trade Area) will certainly encourage
more number of air transport passengers from different areas of the ASEAN
countries, especially Indonesia. Indonesia is a country rich in natural and
human resources, various tribes and cultures, and long history of the
archipelago, It became a strong reason for Indonesia to make this potential as
an attraction for international community to visit. This is a new challenge for
Indonesia to give a good image and introduction the uniqueness of local
culture to international community. Hopefully it can increase tourist traffic
and economic improvement.
The Interior design planning of waiting area and commercial T2 Juanda
International Airport takes several studies about standards of dimensions,
convenience, and security that refers to the regulations by SNI and IATA,
and study about culture of Majapahit as the main concepts of design. The
collection of data in the form of eksisting observation and using a
questionnaire from the users that can support the design concept.
Applying a theme of the Indonesia’s history or culture into interior
design, is one alternative of an airport interior design about how to present
the rich culture for enhancing the economy and tourism potential of
surrounding region.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSDI 747.8539 Kay d
Uncontrolled Keywords: Bandar Udara; Interior; Majapahit; Kontemporer; Airport; Interior; Majapahit; Contemporary
Subjects: N Fine Arts > NK Decorative arts Applied arts Decoration and ornament > NK2115 Interior decoration
T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements > TE7 Transportation--Planning
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Interior Design > 90221-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Anis Wulandari
Date Deposited: 22 Jun 2017 07:07
Last Modified: 27 Dec 2018 02:10
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/41831

Actions (login required)

View Item View Item