Pengaruh Tekanan Gas Pada Metode Thermal Arc Spray Terhadap Sifat Mekanik Dan Morfologi Pelapisan FeCrMnNiCSi Pada Grey Cast Iron Fc 25

Putra, Rifqi Tantyo (2017) Pengaruh Tekanan Gas Pada Metode Thermal Arc Spray Terhadap Sifat Mekanik Dan Morfologi Pelapisan FeCrMnNiCSi Pada Grey Cast Iron Fc 25. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2713100138-Undergraduate_Theses.pdf]
Preview
Text
2713100138-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version

Download (8MB) | Preview

Abstract

Salah satu komponen penting yang terdapat pada mesin motor bakar adalah silinder liner. Pada silinder liner terjadi proses pembakaran kompresi dan gesekan dengan piston yang menghasilkan energi mekanik. Pada silinder liner terdapat beberapa masalah yang sering timbul salah satunya adalah keausan karena piston yang bergerak bolak-balik secara terus menerus menyebabkan kebocoran gas sehingga tekanan kompresi berkurang. Untuk mencegah kerusakan tersebut maka perlu dilakukan pelapisan logam dengan dengan material yang memiliki ketahanan aus yang lebih baik. Penelitian ini menggunakan material coating FeCrMnNiCSi yang di ekspos pada Grey cast iron FC 25 engan metode pelapisan thermal arc spray untuk menganalisis pengaruh variasi udara bertekanan terhadap morfologi dan sifat mekanik. Pada pengamatan hasil SEM tekanan yang semakin tinggi pada proses pelapisan menghasilkan partikel yang semakin kecil sehingga menurunkan porositas. Pengujian kekasaran juga menunjukkan penurunan pada tekanan yang semakin tinggi, pada tekanan 6 bar sebesar 127,333 µm. Pengujian kekerasan mikro yang dihasilkan semakin tinggi dengan titik tertinggi pada tekanan 6 bar menunjukkan nilai sebesar 639,8 HV. Pada variasi tekanan 6 bar juga di peroleh nilai ketahanan abrasi tertinggi yaitu sebesa 29,66 rotasi/mg. Nilai kekuatan adhesi pada varisi tekanan 4 bar menunjukkan nilai yang optimum dibandingkan dengan variasi tekanan lain yaitu sebesar 15,02 MPa. ==========================================================================================
One of the important components in motor fuel engine is cylindrical liner. In the cylinder liner there is a compression and friction combustion process with a piston that produces mechanical energy. In this case there are several problems that often arise one of them is wear because the piston is moving upward and backward continuously causing gas leakage so that compression pressure is reduced. To prevent such damage it is necessary to coat metal with a material that has better wear resistance. This study used FeCrMnNiCSi coating material which is deposited on Gray cast iron FC 25 by a method of thermal arc spray coating to analyze the influence of air pressure variations on morphology and mechanical properties were annliezed. Base on the observation of SEM results the higher pressure on the coating process results in smaller particles thereby decreasing the porosity. Roughness testing also showed a decrease in the higher pressure, at a pressure of 6 bar of 127.333 μm. The the highest result of micro hardness testing is at 6 bar pressure indicating a value of 639.8 HV. In the variation of air pressure 6 bar also obtained the highest abrasion resistance value is 29,66 rotation/mg. The value of adhesion strength in the 4 bar pressure shows the optimum value compared with other pressure variation that is 15.02 MPa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Cylinder liner, Thermal Arc-spray, Tekanan Proses, Gas Pressure
Subjects: T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics
T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
T Technology > TS Manufactures
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Material & Metallurgical Engineering > 28201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Rifqi Tantyo Putra
Date Deposited: 14 Aug 2017 05:14
Last Modified: 06 Mar 2019 01:51
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/42974

Actions (login required)

View Item View Item