Prototipe Simulasi Sistem Penyaluran Air Bersih Di Desa Berbasis Rfid

Armando, Gamal and Hidayat, Muhammad Imam Ainul (2015) Prototipe Simulasi Sistem Penyaluran Air Bersih Di Desa Berbasis Rfid. Diploma thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2211030066-2211030116_Non Degree.pdf]
Preview
Text
2211030066-2211030116_Non Degree.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview

Abstract

Air bersih di Indonesia menjadi masalah yang susah diselesaikan,
terutama di desa – desa yang tertinggal. Penyaluran air bersih untuk
desa-desa yang tertinggal dan jauh dari sumber mata air terkadang juga
kurang merata. Dengan adanya permasalahan seperti ini diharapkan
adanya pemerataan pernyaluran air bersih di desa-desa yang tertinggal
atau kesulitan air bersih, oleh karena itu kami membuat sebuah tugas
akhir yang dapat memberi solusi terhadap permasalahan ini.
Tugas akhir ini membahas tentang prototipe simulasi sistem penyaluran
air bersih di desa berbasis Radio Frequency Identification (RFID).
Konsep penyaluran yang kami maksud adalah dengan diberlakukannya
kartu sakti yang dilengkapi dengan Radio Frequency Identification
(RFID). Perangkat elektronik ini kami namakan RFID-Air. Kartu
Perangkat elektronik ini selain dipakai sebagai salah satu syarat untuk
mendapatkan air bersih yang di kemas dalam jirigen. Manfaat yang
dapat diambil dengan diterapkannya penggunaan RFID-Air adalah untuk
memonitoring penyaluran air di setiap desa dan untuk memberikan
kenyamanan dan kepastian setiap penduduk desa dapat memperoleh air
bersih sesuai dengan yang telah dijatahkan untuk setiap penduduk
(individu). Masyarakat dihadapkan pada sistem komputasi yang tegas
dan tidak kompromi.
===============================================================================================
Clean water in Indonesia has become a problem that is difficult
to be resolved, particularly in the village - the village is left behind. The
distribution of clean water to villages left behind and away from water
sources sometimes also less prevalent. With the existence of such
problems is expected that the equalization pernyaluran clean water in
villages left behind or clean water shortages, therefore we make a final
project that can provide a solution to this problem.
This final project discusses the prototype simulating the water
distribution system in the village-based Radio Frequency Identification
(RFID). The concept of distribution, we refer to the enactment of magic
cards equipped with Radio Frequency Identification (RFID). These
electronic devices we call RFID-Water. These electronic devices other
than the card is used as one of the requirements to obtain clean water in
containers in cisterns. The benefits that can be taken with the
application of the use of RFID-Water is for monitoring water
distribution in each village and to provide comfort and reassurance
each resident can obtain clean water in accordance with the previously
allocated for each population (people). Society faced with computing
systems is firm and not compromise.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: RSE 621.381 548 Arm p
Uncontrolled Keywords: Air, Rfid, Database
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK5102.5 Modulation (Electronics), Demodulation (Electronics)
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20401-(D3) Diploma 3
Depositing User: Mr. Tondo Indra Nyata
Date Deposited: 10 Aug 2017 04:41
Last Modified: 24 Aug 2018 02:04
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/48411

Actions (login required)

View Item View Item