Kontrol Aliran Daya Sistem Managemen Baterai Dengan Kontrol Droop Pada Sistem Pembangkit Hibrid Plts-Pltb

Pradipta, Andri (2018) Kontrol Aliran Daya Sistem Managemen Baterai Dengan Kontrol Droop Pada Sistem Pembangkit Hibrid Plts-Pltb. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 07111650010012_Master_Thesis.pdf]
Preview
Text
07111650010012_Master_Thesis.pdf - Accepted Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Sistem pembangkit hibrid yang terdiri dari pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) dan pembangkit listrik tenaga angin (PLTB) dihubungkan paralel pada bus DC. Sistem hibrid tersebut membutuhkan sistem penyimpanan energi misalnya baterai untuk menyimpan kelebihan daya yang dibangkitkan oleh PLTS dan PLTB serta memberikan daya ke bus DC bila terjadi kekurangan daya untuk memperoleh keseimbangan daya. PLTS dan PLTB harus dioperasikan pada kondisi daya maksimal yang bisa dibangkitkan oleh pembangkit untuk memperoleh energi sebesar – besarnya. Disisi lain, konverter baterai harus memiliki sistem kontrol yang baik untuk meregulasi tegangan bus DC meskipun daya yang dihasilkan oleh pembangkit hibrid berfluktuasi sesuai kondisi iradiasi matahari dan kecepatan angin. Pada penelitian ini telah dirancang sistem kontrol aliran daya pada sistem hibrid PLTS dan PLTB dengan sistem kontrol maksimum power point tracking (MPPT). Sistem ini terintegrasi dengan sistem managemen baterai (BMS) dengan sistem kontrol droop yang mampu menjaga tegangan bus DC tetap konstan. Simulasi dari sistem tersebut telah dilakukan dengan variasi iradiasi matahari, kecepatan angin dan beban. Efisiensi tracking menunjukkan kinerja kontrol MPPT untuk memaksimalkan daya PLTS dan PLTB, sementara respon dinamis dari tegangan bus DC menunjukkan kinerja kontrol droop yang mampu menjaga tegangan bus DC tetap konstan sesuai dengan regulasi yang telah dirancang

========================================================================================================

Hybrid
system including
photo
Volt
aic (PV) and w
ind
turbine
generation
system
(
WT
)
are connected in parallel on DC bus
. Hibrid system proposed
need
ene
rg
y storage system (ESS)
for example battery
to store
excessive
power generated
by PV and
WT
and supply
power into DC bus
to obtain balance of power.
PV and
WT are operated in maximum power to get much power. In other word, converter
of battery must have suitable
control system
to regu
l
ate DC bus
Volt
age. Although
the power produced by hibrid system, it was fluctuated depend on irradiation of the
sun and wind speed fluctuation
. This
research
applied
hybrid
PV
and
WT
generation system with maximum power point t
racking (MPPT) contr
ol to get the
maximum power
.
This system integrated
with
battery management system (BM
S
)
with droop
control to regulate
DC bus
Volt
age
. Simulation results are presented
with various irradiation of the sun, wind speed and load. Tracking efficiency show
the
performance of
MPPT control to get the maximum power of PV and WT.
Dinamic responses of DC bus
Volt
age show the performance of droop control that
can keep DC bus
Volt
age constanly corresponding with the regulation’s design

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: RTE 621.312 42 Pra k-1 3100018074530
Uncontrolled Keywords: PLTS, PLTB, BMS, kontrol MPPT, kontrol droop
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK1087 Photovoltaic power generation
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK7872 Electric current converters, Electric inverters.
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20101-(S2) Master Thesis
Depositing User: Pradipta Andri
Date Deposited: 23 Mar 2018 02:41
Last Modified: 02 Jul 2020 07:13
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/49762

Actions (login required)

View Item View Item