Karno, . (2000) Simulasi Pengendalian Kecepatan Motor Induksi Tiga Fase Yang Digerakkan Dengan Inverter Fuzzy Logic. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
2294100058-Undergraduate-Thesis.pdf - Published Version Download (8MB) | Preview |
Abstract
Metode pengaturan kecepatan motor induksi dengan vector control merupakan pengaturan arus stator secara vektorial. Metode ini didasarkan pada transformasi sistem tiga fase yang berubah terhadap waktu (time variant system) menjadi sistem koordinat ortogonal d-q yang merupakan sistem tak berubah terhadap waktu (time invariant system). Transformasi ini mengubah arus stator tiga fase menjadi dua arus d-q, dimana arus pada sumbu d mempengaruhi besamya fluks dan arus sumbu q mempengaruhi besamya torsi motor. Kedua komponen arus d-q ini kemudian dapat dikontrol dengan kontroler konvensional seperti kontroler proporsional integral sederhana. Metode vector control membutuhkan inverter sebagai penghubung sistem koordinat d-q ke sistem tiga fase, banyak metode inverter yang telah digunakan dalam pengaturan kecepatan motor induksi. Dalam tugas akhir ini akan diteliti penggunaan kontroler logika fuzzy pada inverter sebagai pengendali kecepatan motor induksi. Kontroler logika fuzzy digunakan sebagai ra:ngkaian switching inverter, perancangan inverter ini berdasarkan metode inverteryang telah ada . Inverter kontroler logika fuzzy yang dihasilkan kemudian diimplementasikan pada motor induksi sehingga didapatkan suatu bentuk inverter yang dapat mengontrol kecepatan motor induksi dengan respon yang cepat, halus dan presisi.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSE 629.89 Kar s |
Subjects: | T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ213 Automatic control. |
Divisions: | Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | ansi aflacha |
Date Deposited: | 10 Apr 2018 07:15 |
Last Modified: | 10 Apr 2018 07:15 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/51725 |
Actions (login required)
View Item |