Pembangunan Sistem Informasi Penilaian Kompetensi Calon Pemegang Jabatan Di PT Pertamina (Persero) UPMS V Surabaya

Ariyanto, Dwi (2006) Pembangunan Sistem Informasi Penilaian Kompetensi Calon Pemegang Jabatan Di PT Pertamina (Persero) UPMS V Surabaya. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 5201100011-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
5201100011-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (28MB) | Preview

Abstract

Penilaian kompetensi calon pemegang jabatan adalah hal yang penting bagi manejemen dalam melaksanakan penyeleksian pegawai untuk: menduduki jabatan lowong. Selama ini, PT. Pertamina UPms V Surabaya tidak menggunakan sistem penilaian yang telah ada, melainkan melalui proses penyeleksian secara manual dan menggunakan insting manusia. Tugas akhir ini bertujuan membangun aplikasi sistem informasi penilaian kompetensi calon pemegang jabatan yang sesuai dengan kebutuhan manajemen. Manfaat sistem ini adalah meminimalisasi subyektivitas, memproses penilaian kompetensi calon pemegang jabatan dengan cepat dan tepat, menyeleksi caJon pemegang jabatan dengan lingkup organisasi yang luas.
Pembangunan aplikasi dimulai dengan identifikasi dan analisa kebutuhan melalui wawancara dengan format pertanyaan tertulis, yang digunakan sebagai landasan dalam menentukan kebutuhan sistem. Pengidentifikasian kebutuhan dengan UML dan ERD. Implementasi aplikasi berdasarkan kebutuhan sistem dengan menggunakan JAVA dan MySQL. Terakhir, dilakukan uji coba yang menekankan pada kebenaran data dan kinerja sistem, dengan 'ujuan mengevaluasi input data, pembandingan penilaian dan proses penilaian kom}Detensi.
Tugas akhir ini menghasilkan aplikasi yang dapat menilai kompetensi calon pemegang jabatan, melalui proses pembandingan antara kompetensi pegawai dengan spesifikasi jabatan, yang menghasilkan caJon pemegang jabatan yang selektif, fleksibilitas dalam penambahan calon cadangan dengan lcuota yang telah ditetapkan dan memberikan informasi secara detail mengenai nilai kompetensi dari setiap pegawai yang terseleksi maupun yang dicadangkan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSSI 005.3 Ari p
Uncontrolled Keywords: penilaian kompetensi, calon pemegang jabatan
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Divisions: Faculty of Information Technology > Information System > 57201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 28 Jun 2018 03:10
Last Modified: 28 Jun 2018 03:10
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/52054

Actions (login required)

View Item View Item