Studi Perbandingan Penggunaan Kapal Ikan Kayu Tradisional Dengan Kapal Ikan Kayu Laminasi Di Daerah Brondong Ditinjau Dari Segi Teknis Dan Ekonomis

Muhammad, Afif S (1996) Studi Perbandingan Penggunaan Kapal Ikan Kayu Tradisional Dengan Kapal Ikan Kayu Laminasi Di Daerah Brondong Ditinjau Dari Segi Teknis Dan Ekonomis. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 4914100393-Undergraduate-Thesis.pdf]
Preview
Text
4914100393-Undergraduate-Thesis.pdf - Published Version

Download (12MB) | Preview

Abstract

Nelayan adalah pekerjaan dari masyarakat yang bertempat tinggal di pesisir-pesisir pantai dengan segala peralatan yang masih sederhana atau tradisional sebagai alat penangkap ikan. Melihat kondisi tersebut maka perlu penanganan yang optimal baik dari segi teknis maupun ekonomis pada kapal dan alat tangkap yang digunakan.
Di samping itu karena bahan baku dalam pembuatan kapal ikan di daerah Brondong hampir seluruhnya menggunakan kayu, maka untuk penghematan penggunaan kayu serta untuk memperpanjang umur kapal kayu digunakan teknologi kapal kayu laminasi. Dari data-data teknis di lapangan lalu direncanakan kapal yang optimal, yaitu dengan memakai teknologi kapal kayu laminasi. Kemudian membandingkan kapal nelayan tradisional dengan kapal yang telah direncanakan.
Dari pembahasan dan analisa yang dilakukan akhimya didapat suatu gambaran manakah yang baik dari keduanya, yang nantinya akan berguna untuk tercapainya armada kapal yang optimal.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 1. Triatmojo, Untung, Ir, Ringkasan Teknologi Kapal Kayu Laminasi, Development Of Laminated Wooden Boat - PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari ( DLWB - DKB ), 1993. 2. Bakri, Muhammad, Ir, Analisa Teknis Perahu Layar Motor ( PLM ) Laminasi Untuk Armada Angkutan Laut, Penelitian, Dosen Fakultas Teknologi Kelautan ITS, 1991 . 3. Bakri, Muhammad, Ir, Diktat Kuliah Fakultas Teknologi Kelautan ITS. 4. Biro Klasifikasi Indonesia, Unit Inkomar, PedomanKonstruksi Kapal Layar Motor. 5. Traung, J.Oiaf, Fishing Of The World 123, Surrey-England, 1976. 6. Setijoprajudo, Ir, MSE, Ship Design Economics, Diktat Kuliah Fakultas Teknologi Kelautan ITS. 7. Kadariah dkk, Pengantar Evaluasi Proyek, Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, 1978. 8. Sutrisno, PH, Drs, Dasar-Dasar Evaluasi Dan Manejemen Proyek, Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Gajah Mada Yogyakarta, 1985
Subjects: V Naval Science > VM Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering > VM298.5 Shipbuilding industri. Shipyards
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Naval Architecture and Shipbuilding Engineering > 36201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 09 Jul 2018 03:38
Last Modified: 09 Jul 2018 03:38
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/52160

Actions (login required)

View Item View Item