Analisis Respon Konsumen Terhadap Keberhasilan Implementasi Aplikasi My Blue Bird Menggunakan Teori eWOM

Indriarsita, Silvia (2018) Analisis Respon Konsumen Terhadap Keberhasilan Implementasi Aplikasi My Blue Bird Menggunakan Teori eWOM. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 05211440000151-Undergraduate_Theses.pdf] Text
05211440000151-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Investasi teknologi informasi diharapkan mampu meningkatkan kinerja dan produktifitas pada suatu perusahaan. Namun, seringkali investasi yang diimplementasikan tidak memberikan dampak yang signifikan terhadap perkembangan suatu perusahaan bahkan beberapa dapat menyebabkan kerugian bagi perusahaan tersebut. Salah satu faktor kegagalan implementasi teknologi informasi adalah ketidaksesuaian teknologi informasi yang diimplementasikan dengan kebutuhan yang diperlukan. Dengan begitu teknologi informasi tidak akan mampu memberikan value kepada perusahaan dan bisa menambah beban bagi perusahaan tersebut. Oleh karena itu diperlukan penggalian kebutuhan dan evaluasi kepada pengguna terhadap implementasi teknologi informasi agar dapat mengetahui sejauh mana keberhasilan investasi teknologi informasi yang telah diimplementasikan. Implementasi yang berhasil akan mendapatkan respon yang positif dari penggunanya sehingga mampu meningkatkan produktifitas bagi perusahaan. Untuk dapat mengetahui respon pengguna terhadap implementasi yang dilakukan adalah dengan melakukan penelitian lebih lanjut. Penelitian dapat dilakukan dengan menggunakan metode teori eWOM dengan pendekatan kualitatif. Teori eWom adalah salah satu teknik yang digunakan dalam pemasaran. Dengan melakukan penelitian ini nantinya menghasilkan analisis yang mendalam terhadap respon pengguna sehingga nantinya dapat memberikan kontribusi terhadap implementasi teknologi informasi. Selain itu, penelitian ini juga menghasilkan saran-saran yang dapat membantu perusahaan dalam meningkatkan promosi terhadap aplikasi My Blue Bird. =========== Information technology investment is expected to improve performance and productivity in a company. However, often investments that are implemented do not have a significant impact on the development of an enterprise and some may cause harm to
the company. One of the factors of failure of information technology implementation is the information technology discrepancy that is implemented with the required requirement. That way information technology will not be able to provide value to the company and can add a burden for the company. Therefore it is necessary to extract the needs and evaluation to the users of the implementation of information technology in order to know the extent to which the successful investment in information technology has been implemented. Successful implementation will get a positive response from users so as to increase productivity for the company. To be able to know the user response to the
implementation is done by doing further research. Research can be done by using eWOM theory method with qualitative approach. EWom theory is one of the techniques used in marketing. By doing this research will produce a deep analysis of the user response so that later can contribute to the implementation of information technology. In addition, this research also produces suggestions that can help companies in increasing promotion of My Blue Bird applications

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: investasi teknologi informasi, respon pelanggan, pendekatan kualitatifi, My Blue Bird, eWOM, information technology investment, customer response, qualitative approach, My Blue Bird, eWOM
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4028.V3 Valuation. Economic value
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science. EDP
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Information and Communication Technology > Information Systems > 57201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Silvia Indriarsita
Date Deposited: 29 Aug 2018 08:01
Last Modified: 29 Aug 2018 08:01
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/52495

Actions (login required)

View Item View Item