Perancangan Prosthesis Pada Tangan Menggunakan Electromyography (EMG)

Setyaji, Rizko Trinanda (2018) Perancangan Prosthesis Pada Tangan Menggunakan Electromyography (EMG). Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 07111645000053-undergraduate_thesis.pdf]
Preview
Text
07111645000053-undergraduate_thesis.pdf - Accepted Version

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penderita difabilitas mengalami banyak kendala saat beraktifitas, salah satu contoh difabilitas adalah orang yang tidak memiliki tangan, mereka banyak mengalami kesulitan untuk melakukan kegiatan sehari-hari. Salah satu alat yang dapat digunakan untuk membantu penderita difabilitas dalam melakukan kegiatan sehari-harinya adalah menggunakan Prosthesis. Prosthesis merupakan alat kesehatan yang digunakan untuk menggantikan fungsi tubuh lainnya. Salah satu cara menggerakkan prosthesis adalah dengan mengevaluasi sinyal elektromiografi dan menggunakan sensor accelero. Elektromiografi (EMG) adalah teknik untuk mengevaluasi dan merekam aktivitas listrik. EMG berfungsi untuk merekam potensial yang dihasilkan oleh otot saat kontraksi dan relaksasi, sedangkan sensor accelero merupakan sensor yang dapat merekam perubahan sudut. Prosthesis yang dibuat adalah berupa alat bantu yang dapat menggantikan fungsi tangan. Hasil menunjukkan saat tangan menggenggam muncul sinyal EMG dengan rata-rata amplitude 0-0,5 V dan frekuensi 50-100Hz. Kemudian dengan menggunakan sensor accelero didapat sudut perpindahan antara lengan atas dengan lengan bawah dengan error 0,09 atau 9%. ========== Patients with difabilitas, many things during the activity, one example of dysfunction is a person who does not have hands, they have a lot of difficulty to perform daily activities. One tool that can be used to assist people in performing daily activities using Prosthesis. Prosthesis is
a health tool used for the body. One way of moving the prosthesis is by paying attention to electromyographic signals and using accelero sensors. Electromyography (EMG) is a technique for evaluating and recording electrical activity. EMG serves to produce the resulting muscle during contraction and relaxation [1], while the sensor is a usable sensor. The prosthesis made is a usable tool. The results show the moments of grasping EMG signa ls with an average amplitude of 0-0.5 V and a frequency of 50-100Hz. Then by using accelero sensor is done angle between upper arm with forearm with error 0,09 or 9%

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Elektromiografi, filter, prosthesis, sudut, accelero, Electromyography, angle, Sensor, muscle, electromyographic signals
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD9995.P75-.P754 Prosthesis
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK7871.674 Detectors. Sensors
Divisions: Faculty of Electrical Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Rizko Trinanda Setyaji
Date Deposited: 10 Sep 2018 03:36
Last Modified: 10 Mar 2021 00:40
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/52603

Actions (login required)

View Item View Item