Jafarian, Ahmad Reza (2018) Konstruksi Diagram Ladder Dengan Metode Huffman untuk Crude Palm Oil PRocess. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
07111645000022-Undergraduate_Theses.pdf - Accepted Version Download (11MB) | Preview |
Abstract
Crude Palm Oil Process adalah proses pengolahan kelapa sawit menjadi
bahan siap pakai seperti minyak goreng, yang diproses pada suatu
industri. Proses pada pabrik, akan menggunakan teknologi yang bernama
PLC. PLC (Programable Logic Control) adalah suatu komponen yang
mampu melaksanakan suatu pekerjaan terprogram dengan akurat, tanpa
menggunakan bantuan manusia. Cara kerja PLC sEndiri yaitu dengan
menerima suatu masukan dari luar dan mengolah masukan tersebut
dengan keluaran yang telah terprogram. Program yang digunakan PLC
ada bermacam-macam yaitu, Function Block, Ladder Diagram, dan
Statement List. Ladder Diagram pada Crude Palm Oil Process digunakan
untuk mempermudah proses pengolahan plant melalui sistem otomasi.
Namun, tidak menutup kemungkinan Ladder yang digunakan memiliki
jumlah baris program yang cukup panjang dan memperlambat proses
kerja dari sistem. Untuk mengatasi hal itu, maka digunakan suatu metode
perancangan Ladder Diagram yang mampu memberikan hasil rancangan
yang tidak kompleks serta akurat. Salah satu metode tersebut adalah
metode Huffman. Metode Huffman adalah suatu metode perancangan
Ladder Diagram yang menggunakan K-map untuk memberikan program
Ladder Diagram yang tidak kompleks dan akurat.
============ Crude Palm Oil Process is a process of processing palm oil into readymade
materials such as cooking oil, which is processed in an industry.
Process at the factory, will use a technology called PLC. PLC
(Programable Logic Control) is a component capable of performing an
accurately programmed work, without the use of human assistance. The
way the PLC works itself is by receiving an input from the outside and
processing the input with the programmed output. Programs used by PLC
there are various that is, Function Block, Ladder Diagram, and Statement
List. Ladder Diagram on Crude Palm Oil Process is used to facilitate the
processing of plant through automation system. However, did not rule out
the Ladder used has a number of program lines long enough and slow
down the work of the system. To overcome this, then used a Ladder
Diagram design method that is able to provide results that are not
complex and accurate design. One such method is the Huffman method.
Huffman method is a design method Ladder Diagram that uses K-map to
provide Ladder Diagram program that is not complex and accurate.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Crude Palm Oil Process, Huffman, Ladder Diagram, PLC, Rung. |
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Faculty of Electrical Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Ahmad Reza Ja'farian |
Date Deposited: | 20 Jul 2018 05:40 |
Last Modified: | 26 Oct 2020 02:53 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/52796 |
Actions (login required)
View Item |