Analisis Pengaruh Variasi Produk dan Kompleksitas Rantai Pasok terhadap Tingkat Kebutuhan Teknologi Informasi dengan Menggunakan Pendekatan Pemodelan dan Simulasi Berbasis Agen

Huddiniah, Estu Rizky (2018) Analisis Pengaruh Variasi Produk dan Kompleksitas Rantai Pasok terhadap Tingkat Kebutuhan Teknologi Informasi dengan Menggunakan Pendekatan Pemodelan dan Simulasi Berbasis Agen. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 05211650010019]
Preview
Text (05211650010019)
05211650010019-Master_Thesis.pdf - Accepted Version

Download (4MB) | Preview

Abstract

Strategi peningkatan variasi produk dianggap sebagai strategi menjanjikan yang dapat membantu perusahaan dalam mencapai market share yang lebih menguntungkan. Namun, tak selamanya strategi tersebut mendatangkan keuntungan bagi perusahaan, disisi lain perusahaan yang memutuskan untuk menambah variasi produk harus siap dihadapkan dengan semakin kompleksnya entitas bisnis yang terlibat dalam proses pertukaran arus produk/ layanan, material dan informasi antar supply chain. Seiring dengan derasnya arus pertukaran material dan informasi pada rantai pasok, teknologi informasi dipilih sebagai solusi paling efektif dalam membantu perusahaan mengatasi berbagai permasalahan rantai pasok. Tetapi, banyak perusahaan kurang memahami akan pentingya melakukan penyelarasan terhadap tingkat kebutuhan teknologi informasi dengan kondisi kompleksitas rantai pasok perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji lebih dalam baik secara teoritis dan praktis mengenai keterkaitan variasi produk, kompleksitas rantai pasok, dan tingkat kebutuhan teknologi informasi. Di akhir penelitian ini, diusulkan suatu kerangka kerja menggunaan agent based modeling and simulation untuk memodelkan dan mengidentifikasi pengaruh kompleksitas rantai pasok terhadap tingkat kebutuhan teknologi informasi.
===========================================================
===========================================================
Recently, many companies are competing against each other to be the first to offer new product in the market, even when offering new products brings additional challenges for their operations. Companies deciding to add products variety must be prepared to face increasing complexity in the elements involved in the flow of products, materials, services and information along the supply chain. Information technology is chosen as the most effective solution to help company facing supply chain problems that arise due to increasing flow of materials and information in the supply chain. However, most of companies still do not fully understand the importance of aligning the needs of information technology with the business conditions. The purpose of this research is to explore the influence of product variety and supply chain complexity, to the needs level of information technology. With the implementation of agent-based modelling and simulation, the results found that the product variety directly can affect the supply chain complexity. In addition, supply chain complexity and business condition to some extend determine the needs level of information technology.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Manajemen Rantai Pasok, Kompleksitas Rantai Pasok. Variasi Produk, Pertukaran Informasi, Teknologi Informasi, Pemodelan dan Simulasi, Agent-Based Modelling and Simulation
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T57.5 Data Processing
T Technology > T Technology (General) > T58.62 Decision support systems
Divisions: Faculty of Information and Communication Technology > Information Systems > 59101-(S2) Master Thesis
Depositing User: Estu Rizky Huddiniah
Date Deposited: 12 Jul 2021 23:07
Last Modified: 12 Jul 2021 23:07
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/55269

Actions (login required)

View Item View Item