Implementasi Algoritma Konsensus Terdistribusi Pada WSN Dengan Node Berbasis NodeMCU ESP8266

Suprianto, Gaguk (2019) Implementasi Algoritma Konsensus Terdistribusi Pada WSN Dengan Node Berbasis NodeMCU ESP8266. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of Buku Tesis New.pdf]
Preview
Text
Buku Tesis New.pdf - Accepted Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pada aplikasi Wireless Sensor Network, membutuhkan banyak sensor untuk memperoleh informasi yang sesuai. Semakin banyak sensor yang digunakan dalam mengamati lingkungan yang sama, maka akan semakin banyak pula variasi data yang dihasilkan. Dengan kata lain, setiap sensor memungkinkan untuk menghasilkan data yang berbeda-beda. Sehingga perlu suatu algoritma untuk menyelesaikan masalah tersebut. Disisi lain, penggunaan prosessor menjadi salah satu aspek penting dalam WSN. Oleh sebab itu, diperlukan prosessor dengan kemampuan fleksibel terhadap perangkat lain.
Dari pertimbangan kasus diatas, maka pada aspek pertama untuk menangani variasi data sensor digunakan algoritma consensus terdistribusi minimum. Sedangkan aspek yang kedua dipilih prosessor tipe mikrokontroller NodeMCU ESP8266 karena fleksibel terhadap perangkat lain, pemrosesan data cepat dan berdaya rendah.
Dari hasil uji coba diperoleh, pada aspek hardware baudrate yang efektif adalah 9600 bps. Sedangkan dari aspek software, pada pengujian algoritma konsensus menunjukan semakin besar perbedaan data sensor tiap node, maka iterasi akan semakin lama tercapai. Sedangkan pada uji coba konvergensi dengan 4 node iterasi tercapai pada iterasi ke 14. Pada uji coba akurasi dan kestabilan 4 node diperoleh rata-rata kesalahan keakuratan sebesar 0,61% dan kestabilan node dengan prosentase 60% sampai 100%.
==========================================================================On application of Wireless Sensor Network, takes a lot of the sensor to obtain the appropriate information. More sensors used in observing the same environment, then the data obtained by each sensor node can be varied. In other words, each sensor makes it possible to produce different data. So need an algorithm to solve the problem. On the other hand, use of processor a being one of the important aspects in WSN. Therefore, needed processor a flexible capability is required.
From the consideration of that cases above, From the consideration of the cases above, then on the first aspect to deal variations of the sensor data used distributed minimum consensus algorithms.. As for the second aspect of a selected type mikrokontroller NodeMCU ESP8266 due to the flexible against other devices, fast data processing and low-power.
From the results of tests obtained, on the hardware aspects of the effective baudrate is 9600 bps. While aspects of software, on testing algorithms consensus showed that the greater the difference of sensor data each node, then the iteration will be gradually achieved. While on trial convergence with 4 node of the iteration is reached at the 14 iteration. At trial the accuracy and stability of 4 nodes obtained an accuracy error average of 0.61% and stability of node with a percentage 60% to 100%.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: RTE 004.6 Sup i
Uncontrolled Keywords: Wireless Sensor Network, Konsensus Terditribusi Minimum, Konvergensi, Prosessor
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T57.5 Data Processing
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK7871.674 Detectors. Sensors
Divisions: Faculty of Electrical Technology > Electrical Engineering > 20101-(S2) Master Thesis
Depositing User: Gaguk Suprianto
Date Deposited: 22 Dec 2020 06:13
Last Modified: 22 Dec 2020 06:13
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/55328

Actions (login required)

View Item View Item