Analisis Pengaruh Harga BBM Dan Muatan Terhadap Uang Tambang Kapal Penumpang Rute Surabaya-Batulicin-Balikpapan-Tarakan

Sri, Wahyuningsih (2001) Analisis Pengaruh Harga BBM Dan Muatan Terhadap Uang Tambang Kapal Penumpang Rute Surabaya-Batulicin-Balikpapan-Tarakan. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 4198100510-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
4198100510-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (10MB) | Preview

Abstract

Penentuan RFR sangat dipengaruhi oleh masalah ketersediaan penumpang dan pcrubahan harga BBM sebagai komponen biaya operasional kapal. Dalam tugas akhir ini dihitung besamya RFR untuk rute pelayaran Surabaya - Batulicin - Balikpapan - Tarakan pada berbagai kondisi harga BBM dan jumlah penumpang. Perhitungan RFR dilakukan dengan mempertimbangkan semua komponen yang mempengaruhinya seperti biaya operasional, biaya pelayaran, biaya pemodalan,
dan jumlah penumpang yang diangkut. Dari hasil penelitian didapatkan RFR untuk berbagai kondisi harga bahan bakar dan jumlah penumpang serta grafik yang menunjukkan hubungan antara RFR pada kondisi normal dengan RFR pada berbagai kondisi harga bahan bakar dan jumlah penumpang. Dari hasil perhitungan dan grafik tersebut dapat diketahui pengaruh fluktuasi harga BBM dan penumpang terhadap uang tambang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSPe 387.51 Sri a
Subjects: V Naval Science > VM Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering > VM276.A1 Fuel (Including supplies, costs, etc.)
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Naval Architecture and Shipbuilding Engineering > 36201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 05 Nov 2018 04:03
Last Modified: 05 Nov 2018 04:03
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/59776

Actions (login required)

View Item View Item