Rahmawati, Silfia (2019) Penjadwalan Bus Dalam Kota Surabaya Menggunakan Metode Transisi Mulus Dan Penyamaan Beban Rata-Rata. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
05211440000024_Undergraduate_Theses.pdf Download (9MB) | Preview |
Abstract
Pemerintah kota Surabaya saat ini sedang mengembangkan proyek smart city yang di dalamnya terdapat upaya pembenahan sistem transportasi umum yaitu Sistem Transportasi Cerdas Surabaya(Surabaya Intelligent Transport Systems). Masalah yang dihadapi dalam optimalisasi transportasi uum antara lain adalah sistem penjadwalan yang masih manual dan tidak sesuai dengan kebutuhan penumpang. Masalah lain yang timbul dari sisi pelanggan adalah kurangnya informasi jadwal transportasi umum.
Untuk mengatasi masalah tersebut, maka tugas akhir ini bertujuan untuk melakukan pengembangan jadwal bus dengan menggunakan metode transisi mulus(smooth transition) dan penyamaan beban rata-rata(even average load) untuk dapat menemukan jadwal berdasarkan kebutuhan penumpang..
Hasil dari pengerjaan tugas akhir ini adalah sebuah aplikasi yang dapat melakukan penjadwalan otomatis dengan berdasarkan data jumlah kebutuhan penumpang menggunakan metode transisi mulus dan penyamaan beban rata-rata. Didapatkan jadwal yang lebih efektif dan efisien dibandingkan dengan jadwal manual.
===============================================================================================
The Surabaya city government is currently developing smart city projects in order to improve public transportation systems, named Surabaya Intelligent Transportation System. The most common problem in developing transportation is scheduling systems that are still manual and not in accordance with passenger needs. Another problem arising from the customer's point of view is lack of information about bus departure.
To overcome these problems above, the purpose of this final project is to develop a bus schedule using the smooth transition and even average load methods.
The result of this final project is an application that can perform automatic scheduling based on the passenger's demand using smooth transition and even average load methods. It can generate a more effective and efficient schedule compared to the manual schedule.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSSI 388.322 042 Rah p-1 2018 |
Uncontrolled Keywords: | Transportasi Umum, Bus, Penjadwalan, Kota Pintar, Transisi Mulus, Penyamaan Beban Rata-rata |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) > T58.6 Management information systems T Technology > T Technology (General) > T58.62 Decision support systems T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements > TE7 Transportation--Planning |
Divisions: | Faculty of Information Technology > Information System > 57201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Silfia Rahmawati |
Date Deposited: | 04 Jun 2021 09:25 |
Last Modified: | 12 Jun 2021 05:42 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/60366 |
Actions (login required)
View Item |