Rumah Sakit Berkonsep Healing Architecture

Fadhilah, Rahadian Ahmad (2019) Rumah Sakit Berkonsep Healing Architecture. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 08111440000015-Undergraduate_Theses.pdf] Text
08111440000015-Undergraduate_Theses.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 1 October 2022.

Download (15MB) | Request a copy

Abstract

Rumah Sakit merupakan sebuah institusi perawatan kesehatan professional yang disediakan oleh deokter, perawat, dan tenaga ahli kesehatan lainnya. di Indonesia Rumah Sakit telah terbuka untuk publik dan tersebar diberbagai daerah dan perkotaan, tidak terhitung jumlah dari rumah sakit yang tersebar di seluruh Indonesia. Dengan banyaknya jumlah Rumah Sakit yang tersebar di Indonesia terutama di kota Surabaya maka berdiri berbagai macam Rumah sakit dengan banyak ragam desain. Desain dari Rumah Sakit inilah yang memperngaruhi kondisi dari pengguna dan lingkungan dimana Rumah Sakit tersebut berdiri. Namun banyak desain Rumah Sakit yang tidak mewadahi dan memberikan lingkugan penyembuhan yang optimal untuk pengguna dan lingkungan.
Konsep Healing Architecture hadir untuk dalam memberikan kemungkinan-kemungkinan baru dan penyelesaian desain dari perencanaan Rumah Sakit modern yang baik untuk penyembuhan. Perancangan Rumah Sakit ini berdasarkan isu-isu yang berhubungan dengan lingkungan kesehatan.
Dari isu-isu dan penerapan konsep yang diusulkan menghasilkan sebuah rancangan arsitektur yang juga diharapkan dapat menciptakan lingkungan penyembuhan yang optimal bagi pengguna Rumah sakit dan lingkugann dimana Rumah Sakit tersebut berdiri.
================================================================================================
Hospital is a professional health care institution provided by doctors, nurses, and other health professionals. In Indonesia Hospitals have been open to the public and spread in various regions and cities, there are countless numbers of hospitals spread throughout Indonesia. With the large number of hospitals scattered in Indonesia, especially in the city of Surabaya, there are various types of hospitals with many designs. This design of the Hospital influences the condition of the user and the environment in which the Hospital is established. However, many hospital designs do not accommodate and provide a healing environment that is optimal for users and the environment.
The concept of Healing Architecture is present to provide new possibilities and the completion of the design of modern Hospital planning which is good for healing. The design of this hospital is based on issues related to the health environment.
From the issues and the application of the proposed concept to produce an architectural design which is also expected to create an optimal healing environment for users of hospitals and environments where the Hospital stands.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSA 725.51 Fad r-1 2019
Uncontrolled Keywords: Comfort, Environment, Healing, Hospital, Hospitality.
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Faculty of Civil, Planning, and Geo Engineering (CIVPLAN) > Architecture > 23201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Rahadian Ahmad Fadhilah
Date Deposited: 30 Dec 2021 05:04
Last Modified: 30 Dec 2021 05:04
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/61748

Actions (login required)

View Item View Item