Wibisana, Rurizwan Syahru (2015) Multiobjective Optimal Power Flow Untuk Optimasi Biaya Pembangkitan Dan Biaya Transmisi. Undergraduate thesis, Institut Technology Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
2213105006-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
Abstract
Dalam optimasi sistem tenaga listrik, telah banyak metode
digunakan dalam mencari tidak hanya nilai biaya optimal dari biaya
pembangkitan tetapi juga mencari biaya transmisi optimal misalnya
metode interior point yang digabung dengan goal programming.
Optimal Power Flow dengan lebih dari satu fungsi objektif
(multiobjective optimal power flow) pada biaya pembangkitan dan biaya
transmisi sangat perlu dilakukan studi karena untuk mengirim energi
listrik dari pembangkit ke beban memerlukan pengaturan pembagian
beban. Pembagian beban dilakukan untuk mendapatkan biaya
pembangkitan yang optimum. Ketidakefisiensian apabila semua unit
pembangkit bekerja pada rating maksimum yang menyebabkan perlunya
dilakukan pengaturan pembagian beban. Optimasi biaya transmisi juga
sangat perlu dilakukan, karena tanpa adanya transmisi daya hasil
pembangkitan tidak mungkin sampai ke pelanggan. Untuk mendapatkan
nilai optimal dari satu fungsi objektif harus juga memperhatikan nilai
optimal fungsi objektif lain yang saling mempengaruhi. Metode yang
digunakan untuk menyelesaikan masalah Optimal Power Flow optimasi
biaya pembangkitan dan biaya transmisi di Tugas Akhir ini
menggunakan Particle Swarm Optimization (PSO). Metode yang
digunakan untuk menyelesaikan masalah biaya transmisi adalah
Locational Marginal Pricing (LMP). Sistem kelistrikan yang digunakan
adalah Jawa Bali 500 kV. Dari hasil analisa didapatkan bahwa nilai
biaya transmisi dan nilai biaya pembangkitan ada pada kondisi optimal.
======================================================================================================
In the electric power system optimization, has been widely used
method in finding not only the optimal cost value of generation costs but
also seek optimal transmission costs eg interior point method combined
with goal programming. Optimal Power Flow with more than one
objective function (multiobjective optimal power flow) to the cost of
generation and transmission costs are very necessary to study due to
supply electrical energy from the generator to the load require burden
sharing arrangements. Burden sharing is done to get the optimum
generation cost. Inefficiencies when all generating units working at the
maximum rating that led to the need for burden sharing arrangements.
Optimization of transmission costs is also very necessary, because of the
absence of the generation of power transmission may not be up to the
customer. To obtain the optimum value of the objective function must
also pay attention to the optimal value of the objective function
influence each other. The method used to solve optimization problems
Optimal Power Flow generation costs and transmission costs in this final
project using the Particle Swarm Optimization (PSO). The method used
to solve the problem of transmission costs is Locational Marginal
Pricing (LMP). Electrical systems used is Java Bali 500 kV. From the
analysis it was found that the value of the cost of transmission and
generation cost values exist in optimal conditions.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSE 621.319 Wib m |
Uncontrolled Keywords: | Multiobjective Optimal Power Flow, Particle Swarm Optimization, Locational Marginal Price, Sistem Jawa Bali 500 kV |
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK201 Electric Power Transmission |
Divisions: | Faculty of Electrical Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Mr. Tondo Indra Nyata |
Date Deposited: | 28 Feb 2019 03:10 |
Last Modified: | 28 Feb 2019 03:10 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/62416 |
Actions (login required)
View Item |