Pengaruh serbuk kaca dan silica fume terhadap high strength paste dan beton berserat

Limantono, Henry (2015) Pengaruh serbuk kaca dan silica fume terhadap high strength paste dan beton berserat. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3111100006-Paper.pdf] Text
3111100006-Paper.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 3111100006-Presentation.pdf] Text
3111100006-Presentation.pdf - Presentation
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of 3111100006-Undergraduate_Theses.pdf] Text
3111100006-Undergraduate_Theses.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)

Abstract

Serbuk kaca merupakan material amorf dengan kandungan silica
lebih dari 72% dan berpotensi menjadi material pozzolan. Selain
itu, diketahui bahwa silica fume dengan kadar 10 – 26% dari berat
binder dapat meningkatkan kuat tekan beton. Faktor air binder
yang semakin rendah dibutukan untuk meningkatkan kuat tekan
beton. Serat PVA (Polyvinyl Alcohol) dapat meningkatkan kuat
tekan dan kapasitas regangan beton.
Material campuran pasta mutu tinggi yang digunakan dalam
penelitian ini adalah semen OPC, serbuk kaca, dan silica fume.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah substitusi berat
semen dengan serbuk kaca. Kemudian berat serbuk kaca
disubstitusi lagi dengan silica fume.
Kegitatan penelitian dimulai dari analisa material semen, serbuk
kaca, dan silica fume. Kemudian dibuat pasta dasar dengan
substitusi semen oleh serbuk kaca sebesar 10%, 15%, 20%, dan
25% dari berat semen. Serbuk kaca tersebut sebagian diganti
dengan silica fume sebanyak 20%, 40%, dan 60% dari berat serbuk
kaca. Diambil 5 pasta dasar dengan kuat kuat tekan tertinggi di
umur 28 hari dan 1 variabel kontrol (100% semen) untuk dibuat
beton berserat menggunakan serat PVA. Serat PVA yang
digunakan sebanyak 2% dari volume benda uji.
iv
Dari hasil penelitian didapatkan komposisi pasta dasar dengan kuat
tekan tertinggi pada umur 28 hari sebesar 93.26 MPa (PA10-40)
dan beton berserat sebesar 99.85 MPa (FP15-60). Dari hasil
analisa, diketahui bahwa ada kecenderungan kuat tekan pasta dasar
dan beton berserat masih meningkat setelah umur 28 hari. ========== Glass powder is an amorphous material with silica content more
than 72% and potentially considered as pozzolanic material.
Moreover, it was known that silica fume with content 10 – 26%
from binder can increases the compressive strength of concrete.
Low water to binder ratio is needed to increase the strength. PVA
(Polyvinyl Alcohol) fiber is proved to increase both compressive
and tensile strain capacity.
In this research, mixture composition of high strength paste are
ordinary portland cement, glass powders, and silica fume. Cement
weight was replaced with glass powder. Then, the weight of glass
powder was replaced by silica fume.
All materials were analyszed for XRD, XRF, SEM, and reactivity.
Basic paste with cement replacement of 10%, 15%, 20%, and 25%
by glass powder. Some of glass powder weight were replaced by
20%, 40%, and 60% of silica fume. Five pastes with the highest
compressive strength and control variable (100% cement) at 28
days were taken to make fibrous paste using PVA fibers. PVA fibers
content were kept constant of 2% by specimen volume.
From the results, the composition basic paste with the highest
compressive strength at 28 days was 93.26 MPa (PA10-40) and
from fiber paste was 99.85 MPa (FP15-60). From the analysis, it
was known that there was a strong tendency the compressive
strength of basic paste and fiber paste still increase after 28 days.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSS 620.136 Lim p
Uncontrolled Keywords: beton berserat, beton mutu tinggi, serbuk kaca, serat PVA (Polyvinyl Alcohol), silica fume, fiber concrete, glass powder, high strength concrete, polyvinyl alcohol (PVA fiber), silica fume
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA444 Reinforced concrete
Divisions: Faculty of Architecture, Design, and Planning > Architecture > 23001-(S3) PhD Thesis
Depositing User: - Davi Wah
Date Deposited: 10 May 2019 04:06
Last Modified: 01 Dec 2020 07:49
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/62993

Actions (login required)

View Item View Item