Upaya Pengelolahan Sumber Daya Perikanan Laut Berbasis Masyarakat Di Pesisir Kabupaten Lumajang

Daniyati, Firlia Rury (2005) Upaya Pengelolahan Sumber Daya Perikanan Laut Berbasis Masyarakat Di Pesisir Kabupaten Lumajang. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 4300100010-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
4300100010-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (41MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan studi tentang upaya pengelolaan sumber daya perikanan !aut di Kabupaten Lumajang.
Dengan lokasi penelitian meliputi 3 kecamatan yang mewakili wilayah pesisir, yaitu Tempursari, Yosowilangun
dan Pasirian. Penilaian dilakukan berdasarkan persepsi pelaku yang terkait, yaitu Masyarakat, Pemerintah Daerah
dan lndustri/Swasta. Proses penentuan upaya pengelolaan sumber daya perikanan !aut di Lumajang ini dilakukan
dengan menggunakan metode Analytic Hierarchy Process (AHP), dengan program Microsoft T?xcel dan J~xpert
Choice. Untuk proses pengolahan data dalam metode AHP, didasarkan pada model hirarki yang telah disusun
dalam beberapa tingkatan. Hasil dari metode AHP ini berupa vektor prioritas (ei!(enveclor), yang menjadi acuan
dalam pemilihan alternatif penyelcsaian. Pada Tugas Akhir ini, prioritas utama dari pelaku pengelolaan sumbcr
daya perikanan !aut di Lumajang yaitu Masyarakat (0.41). Sedangkan prioritas untuk alternatif pengelolaannya
adalah: Penangkapan lkan yang Bertanggung Jawab (0.263) serta Pembinaan dan Pendampingan Masyarakat
(0.263). Pada met ode AHP, nilai rasio konsistensi (CR) yang didapatkan harus kurang dari I 0%, dan dalam
Tugas Akhir ini nilai rasio konsistensinya sebesar I%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSKe 551.457 Dan u
Uncontrolled Keywords: sumber daya perikanan !aut, AHP, vektor prioritas.
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA1637 Image processing--Digital techniques
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Ocean Engineering > 38201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 12 Jul 2019 02:22
Last Modified: 12 Jul 2019 02:22
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/63915

Actions (login required)

View Item View Item