Simulasi Dan Analisa Perilaku Maneuvering Kapal

Sidhi, Sigit Purnama (2004) Simulasi Dan Analisa Perilaku Maneuvering Kapal. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 4199100511 Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
4199100511 Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (49MB) | Preview

Abstract

Simulasi ini ditujukan untuk menghasilkan output program yang dapat
menggambarkan karakteristik perilaku maneuvering kapal yatt.g dapat dianalisa
dan dikaji untuk menetuk1m tingkat keselamatan dan keaw.1man kapal utamanya
saat melakukan gerakan maneuver pada kondisi perairan terbatas seperti halnya
kolam pelabuhan, alur-alur sungai, muara, terusan, kana/ dan lain sebagainya.
Similasi dan analisa lebih dititik beratkan terhadap pengujian zigzag maneuver
dimana acuan yang digunakan sesuai dengan bentuk dan prosedur pengujian
maneuvering yang direkomendasikan oleh International .Maritime Organization
(LIJJO) Resolusi MSC. 137 (76) annex 6 tangga/4 Desen:ber 2002.
Dalam simulasi ini kita memerlukan harga-harga turunan hidrodinamik
yang diperoleh sebelumnya dari percobaan captive model test di tangki percobaan
dengan kondisi awal dan kedalaman perairan yang telah ditentukan. Dari hasil
simulasi akan didapatkan data time history dari gerakan zigzag maneuver untuk
dejleksi sudut kemudi tertentu yakni antara lain perubahan sudut kenutdi dari
kedudukan awal sampai dengan kedudukan ordered angle, perubahan sudut
heading, perubahan kecepatan yawing, perubahan perceptan, perubahan drift
angle, perubahan posisi kapal searah sumbu x bumi, perubahan posisi kapal
searah sumhu y bumi, perubahan gaya normal yang bekerja pada kenUJdi,
perubahan thrust propeller.
Dari hasil analisis menunjukan bahwa sudut overshoot akan bertambah
besar jika kecepatan kapal bertambah, kapal dengan sudut overshoot yang keel/
memiliki karakter lebih cepat menyelesaikan gerakan zigzag maneuver
dikarenakan index stabilitynya kecil, time overshoot akan menjadi semakin lama
seiring dengan kenaikan kecepatan kapal hal ini karena dipengaruhi oleh rudder
rate, pada harga K' yang besar menunjukan efektijitas kemudi yang baik atau
dengan kata lain kapal sangat responsif terhadap perubahan sudut kemudi,
perbandingan inde." stability terhadap cmtrseability sangat menentukan karakter
kapal dimana perbandingan yang negatif menunjukan karakter kapal yang tidak
stab if.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSPe 623.88 Sid s
Uncontrolled Keywords: zigzag maneuver, sudut overshoot, time overshoot, sudut heading, koefisien hidrodinamik
Subjects: V Naval Science > VM Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering > VM161 Ships--Hydrodynamics
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Naval Architecture and Shipbuilding Engineering
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 16 Jul 2019 07:09
Last Modified: 16 Jul 2019 07:09
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/64134

Actions (login required)

View Item View Item