Ahsan, Khoirul Fadillah (2019) Perencanaan Strategis Teknologi Informasi Balai Arkeologi Palembang Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
05211540000116-Undergraduate_Theses.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Masyarakat dunia telah mengalami revolusi digital, yaitu dari masyarakat industri ke masyarakat informasi. Cara komunikasi masyarakat dunia telah berubah sesuai dengan perkembangan teknologi informasi. pada tahun 2018 pemerintah mengeluarkan peraturan presiden nomor 95 tahun 2018 yang sepatutnya diikuti Lembaga pemerintahan termasuk Balai Arkeologi Palembang. Perencanaan strategis teknologi informasi berdasarkan peraturan presiden nomor 95 digunakan untuk memastikan bahwa teknologi informasi yang digunakan merupakan teknologi informasi terbaik yang dapat mendukung tujuan dari balai arkeologi Palembang.tahapan yang dilakukan adalah identifikasi kondisi perusahaan, identifikasi Proses Bisnis, menyusun arsitektur data dan informasi, menyusun infrastruktur SPBE, dan menyusun arsitektur aplikasi SPBE.
Hasil dari penelitian ini adalah berupa usulan rencana strategis teknologi informasi dari balai arkeologi Palembang
=================================================================================================================================
The world community has experienced a digital revolution, namely from the industrial community to the information society. The way of communication of the world community has changed according to the development of information technology. in 2018 the government issued peraturan pemerintah nomor 95 tahun 2018 which should be followed by government institutions including Balai Arkeologi Palembang. Information technology strategic planning based on peraturan pemerintah nomor 95 is used to ensure that the information technology used is the best information technology that can support the objectives of the balai arkeologi Palembang. The steps taken are identification of company conditions, identification of Business Processes, compiling architectural data and information, compiling SPBE infrastructure, compiled the architecture of the SPBE application, The results of this study are in the form of a proposed information technology strategic plan from the Balai Arkeologi Palembang.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | RSSI 658.403 801 1 Ahs p-1 2019 |
Uncontrolled Keywords: | Perencanaan Strategis Teknologi Informasi, Balai Arkeologi, SPBE |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) > T56.8 Project Management T Technology > T Technology (General) > T58.6 Management information systems T Technology > T Technology (General) > T58.8 Productivity. Efficiency |
Divisions: | Faculty of Information Technology > Information System > 57201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Khoirul Fadillah Ahsan |
Date Deposited: | 16 May 2024 07:12 |
Last Modified: | 16 May 2024 07:12 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/64552 |
Actions (login required)
View Item |