Habibi, Ariawan (2003) Rancang Bangun Pengendalian Temperatur Dan Kelembaban Pada Budidaya Jamur Merang Berbasis PC. Diploma thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
2499030032-Non Degree Thesis.pdf - Published Version Download (11MB) | Preview |
Abstract
Dengan di rancangnya suatu prototype Pengendalian Temperature dan
Kelembaban yang mempunyai nilai keakuratan yang cukup tinggi , peneliti
berharap para petani Jamur di Indonesia tidak perlu lagi susah - susah dalam
menjaga pertumbuhan jamur, hanya dengan menggunakan satu unit komputer saja
kita bisa mengendalikan pertumbuhan Jamur dengan baik.Alat ini menggtmakan
dua sensor subu LM 35, yang masing - masing mempunyai linieritas sebesar
99,97 dan 99,77, ADC 0804 dengan hnieritas 99,85, Konverter V/I dengan
linieritas 99,58. Dari kedua sensor suhu tersebut, maka dapat di ternukan besamya
nilai kelembaban relative,dengan error pembacaan yang cukup kecil, yaitu 0,3
%.Sedangkan error yang terdapat pada rangkaian sensor kelernbaban adalah
sebesar 1,967%.Dengan adanya nilai error yang kecil ini di harapkan mampu
meningkatkan produksi Jamur merang dengan baik, dan merekaplm tidak lagi
bergantung pada iklim yang ada , karena pelaksanaarmya di lakukan di dalam
mangan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | RSF 681.76 Hab r |
Subjects: | Q Science > QC Physics > QC271 Temperature measurements |
Divisions: | Faculty of Vocational > Instrumentation Engineering |
Depositing User: | ansi aflacha |
Date Deposited: | 01 Oct 2019 02:42 |
Last Modified: | 01 Oct 2019 02:42 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/70922 |
Actions (login required)
View Item |