Perencanaan ulang embung Kelbung Kabupaten Bangkalan

Sumartono, Heri (2015) Perencanaan ulang embung Kelbung Kabupaten Bangkalan. Undergraduate thesis, Institut Teknology Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3111100084-Undergraduate_Thesis.pdf]
Preview
Text
3111100084-Undergraduate_Thesis.pdf

Download (9MB) | Preview

Abstract

Desa Kelbung adalah salah satu desa di kabupaten
Bangkalan. desa kelbung dihuni oleh pengungsi konflik sampit
yang berasal dari Kota Sambas, Kalimantan Barat. Lokasi desa
ini berjarak 30 km dari ibu kota Kecamatan Sepulu. Desa
kelbung dihuni oleh 130 KK. Pada tahun 2002 mereka
membangun sebuah embung untuk kebutuhan air bersih mereka.
Embung ini dibangun secara swadaya dan LSM. Namun saat ini
embung telah mengalami beberapa kerusakan.
Pada Tugas Akhir ini akan melakukan perencanaan
ulang Embung Kelbung. Pada Tugas Akhir ini akan melakukan
analisis hidrologi, analisis kapasitas tampungan, analisa
hidrolika, dan analisis kestabilan.
Hasil analisis perencanaan Embung Kelbung antara lain
adalah debit banjir rencana yang didapatkan dengan
menggunakan metode Hidroraf Nakayasu adalah 3.60 m3/dt.,
kebutuhan air baku penduduk di tahun 2040 atau tahun rencana
adalah 156 m3/hari dan kapasitas kebutuhan tampungan sebesar
36207 m3 dan berada pada elevasi +136.10 m. Konstruksi
bendungan sendiri yaitu memiliki panjang 100 m dengan tinggi
9.05 m dengan kemiringan hulu dan hilir sebesar 1 : 2. Dengan
kemiringan tersebut didapatkan nilai Safety Factor (SF) 2.00
atau lebih besar daripada SF minimal yaitu 1.2 (normal) dan 1.5 (gempa). Sehingga perencanaan tersebut dapat memenuhi
persyaratan keselamatan bendungan.

==================================================================================================

Kelbung village is one of the villages in Bangkalan.
kelbung village inhabited by refugees Sampit Conflict from the
Sambas City, West Kalimantan. The location of this village is 30
km far away from the capital of the District Sepulu. Kelbung
village inhabited by 130 families. In 2002 they built a dam or
“Embung” for their water needs. These “embung” are built
independently and NGOs.
But this time “embung” has suffered some damage. In
this final project will perform re-planning Embung Kelbung. In
this final project will conduct hydrological analysis, analysis of
storage capacity, hydraulics analysis, and analysis of stability.
Kelbung Embung planning analysis results include flood
discharge plan obtained using methods Hidroraf Nakayasu is
3.60 m3 / sec., The raw water needs of the population in 2040 or
the plan is 156 m3 / day and the capacity of the storage
requirement of 36 207 m3 and are at +136.10 m elevation.
Construction of the dam has a length of 100 m with a height of
9:05 meters with upstream and downstream slope of 1: 2. With
the slope values obtained Safety Factor (SF) 2:00 or greater than
the minimum SF is 1.2 (normal) and 1.5 (earthquake). So that the
plan can meet the safety requirements of the dam.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSS 627.86 Sum p
Uncontrolled Keywords: desa kelbung; embung kelbung; air baku; dimensi embung; safety factor
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GB Physical geography > GB1197.7 Groundwater flow. Reservoirs
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Civil Engineering > 22201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: - Taufiq Rahmanu
Date Deposited: 23 Oct 2019 06:17
Last Modified: 23 Oct 2019 06:17
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/71358

Actions (login required)

View Item View Item