Rahayu, Lisa Diah (2016) Optimasi Geometri Poros Low Pressure Boiler Feed Pump - Pltgu Pt. Pjb Up Gresik Dengan Metode Elemen Hingga. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
Binder1.pdf - Published Version Download (2MB) | Preview |
Abstract
Low Pressure boiler feed pump (LP BFP) adalah salah
satu pompa yang ada pada unit pembangkitan PLTGU, pada
pengoperasian pompa ini sering terjadi permasalahan patahnya
poros dimana dalam setahun bisa terjadi 8-10 masalah mengenai
patah poros yang kebanyakan terjadi di sekitar ujung poros.
Melihat seringnya kerusakan maka dibutuhkan evaluasi pada
desain lama dan pembuatan desain baru sehingga kerusakan
serupa dapat dihindari. Pada desain poros ada beberapa posisi
yang biasanya terdapat konsentrasi tegangan yang tinggi yaitu
pada daerah dimana ada perubahan diameter, rumah pasak,
ataupun ketika adanya ulir sehingga modifikasi dilakukan pada
daerah-daerah tersebut. Dari simulasi yang dilakukan didapatkan
hasil bahwa distribusi tegangan pada poros desain awal rentan
mengalami kegagalan pada ujung-ujung nya. Besar tegangan
pada ujung poros yang berdekatan dengan impeller dan ujung
poros yang berdekatan dengan motor masing-masing sebesar
425.80 MPa dan 409.98 MPa. Modifikasi geometri poros dapat
mereduksi tegangan yang terjadi pada poros, besar penurunan
tegangan yang dihasilkan pada ujung poros yang berdekatan
dengan impeller sebesar 6.44% (425.80 MPa menjadi 398.37
MPa) sedangkan pada ujung poros yang berdekatan dengan
motor sebesar 12.35% (409.98 MPa menjadi 359.31 MPa)
========================================================
Low pressure boiler feed pump (BFP LP) is one of pump that
work at PLTGU generation units. When this pump operated,
failure on shaft frequently happen, in a year 8-10 case about the
shaft farcture on the end of shaft. Because of that evaluation of
shaft deswign needed and making new design to avoid failure in
the future. On shaft design, there are several position that have
high stress concentration, the position are on diameter changing,
keyways, thread so modification focuse on this area. From the
simulation, known that the stress distribution of initial design of
low pressure boiler feed pump shaft is vulnerable to failure on the
end of shaft. Stress that produced on the end of shaft near the
impeller and in the end of shaft that near the motor is 425.80 MPa
and 409.98 MPa. Modification of shaft geometry can reduce the
stress that occur on the shaft. Stress reduction on the end of shaft
near the impeller is 6.44% (from 425.80 MPa become 398.37
MPa) and the end of shaft that near the motor is 12.35% (from
409.98 MPa become 359.31 MPa)
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSMt 669.142 Rah o |
Uncontrolled Keywords: | Optimasi, Poros, Low Pressure Boiler Feed Pump, PLTGU, Metode Elemen Hingga, ANSYS |
Subjects: | T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy > TN752.I5 Steel--Heat treatment |
Divisions: | Faculty of Industrial Technology > Material & Metallurgical Engineering > 28201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | EKO BUDI RAHARJO |
Date Deposited: | 07 Nov 2019 06:23 |
Last Modified: | 07 Nov 2019 06:23 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/71637 |
Actions (login required)
View Item |