Analisa Struktur Rangka Mesin 3 In 1 Pembuat Kerupuk Sermier Dengan Menggunakan Software Ansys Workbench 14.0

Hendriyarto, Muh Septa (2015) Analisa Struktur Rangka Mesin 3 In 1 Pembuat Kerupuk Sermier Dengan Menggunakan Software Ansys Workbench 14.0. Diploma thesis, Institut Teknology Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2112030065-Non Degree.pdf]
Preview
Text
2112030065-Non Degree.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview

Abstract

Indonesia merupakan Negara yang kaya akan berbagai
jenis makanan. Setiap makanan cenderung identik dengan
kerupuk.Hal ini menyebabkan kebutuhan akan kerupuk selalu
meningkat. Maka dari itu, perlu didorong oleh produksi
pembuatan kerupuk yang dapat memenuhi akan kebutuhan
tersebut. Yaitu dengan membuat mesin 3 in 1 pembuat krupuk
sermier untuk meningkatkan produktivitas.
Di lain sisi ketika proses pembuatan mesin 3 in 1
pembuat kerupuk sermier perlu memperhatikan struktur
rangka mesin tersebut, karena kerangka sebagai tempat
menempelnya komponen komponen mesin lainnya. Pada tugas
akhir ini dilakukan analisa terhadap rangka yang dikenai
beban apakah dapat dikatakan aman atau tidak. Rangka mesin
3 in 1 pembuat krupuk sermier kemudian diuji melalui
pengujian teoritis maupun dengan menggunakan software
ansys workbench 14.0.
Setelah dilakukan simulasi, rangka mesin pembuat
kerupuk sermier ini masih dalam keadaan aman. Terlihat
dari tegangan maksimum terbesar rangka baik dari
hitungan teoritis yaitu 25,39 atau dari simulasi numerik
ANSYS yaitu 23,9 MPa yang masih dibawah tegangan ijin
yaitu sebesar 125 MPa. Selain itu, selisih tegangan terbesar
antara perhitungan teoritis ataupun simulasi hanya 1,4 MPa.
=======================================================================================================
Indonesia is a country which is rich in many kinds of
food. Any foods tend to be added with crackers. This led to the
necessity of crackers is always increasing. Therefore, it needs to
be driven by the production of crackers that can meet those
needs. That is to make 3 in 1 machine to increase sermier
crackers productivity.
On the other side, the process of making the 3 in 1
sermier crackers machine need to be paid attention to the
machine frame structure, because the frame works as a place for
the other machine components. In this final project, performed
analysis on the frame that affected by the load so it can be said to
be secure or not. The frame of 3 in 1 sermier crackers machine
then tested theoretically as well as using software ansys
workbench 14.0.
After simulation, the frame of 3 in 1 sermier cracker
machine is still in secure state. Seen from the frame’s maximum
stress theoretically is 25,39 as well as numeric simulation by
ANSYS is 23,9 MPa that is still below stress which permitted of
125 MPa. In addition the largest stress difference between
theoretical calculations and simulations are only 1,4 MPa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: RSM 621.815 Hen a
Uncontrolled Keywords: Rangka, Tegangan, ANSYS
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ230 Machine design
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Mechanical Engineering > 21401-(D3) Diploma 3
Depositing User: Mr. Tondo Indra Nyata
Date Deposited: 15 Nov 2019 02:44
Last Modified: 15 Nov 2019 02:44
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/71812

Actions (login required)

View Item View Item