Perencanaan Alternatif Struktur Jembatan Damas-Trenggalek Menggunakan Box Girder Prestressed Segmental

Yudo, Niko Zardi (2016) Perencanaan Alternatif Struktur Jembatan Damas-Trenggalek Menggunakan Box Girder Prestressed Segmental. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

[thumbnail of Binder1.pdf]
Preview
Text
Binder1.pdf - Published Version

Download (6MB) | Preview

Abstract

Jembatan Damas menghubungan wilayah Prigi dan
Munjugan merupakan salah satu jembatan yang menjadi bagian
dari pengembangan Jalan Lintas Selatan. Jembatan ini berada di
wilayah konservasi mangrove sehingga prospek pengembangan
pariwisata bahari di wilayah tersebut cukup potensial. Untuk
mengantisipasi meningkatnya arus lalu lintas kapal yang melalui
bawah jembatan maka jembatan Damas yang semula memiliki
desain struktur jembatan lengkung beton ditinjau ulang dengan
desain alternative berupa jembatan box girder.
Desain rencana jembatan box girder akan dibagi menjadi
tiga bentang yang terdiri dari 45 m, 90 m dan 45 m. Perencanaan
jembatan ini dimulai dengan penjelasan mengenai pemilihan latar
belakang pemilihan tipe jembatan, perumusan tujuan
perencanaan, pembahasan, dan dasar-dasar perencanaan yang
mengacu pada peraturan perencanaan pembebanan jembatan
RSNI T-02-2005. Setelah itu barulah dilakukan perliminary
design dengan menentukan dimensi-dimensi utama pada
jembatan. Pada tahap awal perencanaan, dilakukan perhitungan
terhadap struktur sekunder jembatan seperti pagar pembatas.
Kemudian menganalisa beban yang terjadi seperti : analisa berat
sendiri, beban mati tambahan, beban lalu lintas dan analisa
pengaruh waktu seperti creep dan kehilangan gaya prategang.
iii
Dari hasil analisa tersebut di lakukan kontrol tegangan kemudian
dilanjutkan dengan perhitungan penulangan , setelah perhitungan
jembatan atas, dilanjutkan dengan pembahasan metode
pelaksanaan yang dalam hal ini menggunakan Balanced
Cantilever dengan Traveller. Dilanjutkan dengan perencanaan
bangunan bawah yaitu, pilar dan pondasi. Akhir dari perencanaan
ini adalah didapat bentuk dan dimensi penampang jumlah tendon
box girder yang dituangkan dalam gambar perencanaan
==========================================================
Damas Bridge which connect between Prigi district and
Munjungan is a bridge that become apart of The Development of
South Java Roadway. Damas bridge is located in mangrove
conservation area so tourism prospect to increase is high. Base on
that case, to anticipate probability increasing of boat or ship
which through under the bridge, Damas bridge that the original
design is concrete arch bridge will be redesign using prestressed
segmental box girder.
Box girder bridge design plans will be divided into three
spans of 45 m, 90 m and 45 m. The bridge planning begins with
an explanation of the main reason to select one type of bridge
design, describe about the purpose of planning, discussion, and
the basics of planning refers to the code regulations loading
bridge RSNI T-02-2005. Next step is perliminary design to
determine the dimensions of the main bridge. In the early stages
of planning, will be calculated of the secondary structures such as
the bridge guardrail. After that, Loading analyze such as: analysis
of its self weight, additional dead load, traffic load and analyze
the effect of time dependent material such as creep and loss of
prestressing force. Base on this analysis will be controlled about
box girder stress condition, and then calculation box girder
v
reinforcement, after the calculation of the bridge upper structure ,
continued to discuss of methods of operation which in this case
using the Balanced Cantilever Traveller. Almost last step, is
calculation of the pillar and foundation. The end of this planning
is gain information such as dimensions of the box girder and
tendon configuration, it is the main data to create Shop Drawing.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSS 624.215 Yud p-1
Uncontrolled Keywords: perencanaan alternative;jembatan damas; box girder; balanced cantilever; traveler
Subjects: T Technology > TH Building construction > TH900+ Construction equipment in building construction
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Civil Engineering > 22201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: EKO BUDI RAHARJO
Date Deposited: 18 Dec 2019 07:06
Last Modified: 18 Dec 2019 07:06
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/72429

Actions (login required)

View Item View Item