Adriyadhi, Agyl (2020) Manajemen Risiko Defect Pada Produk Du Base Frame. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
09211750014011-Master_Thesis.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Selama proses produksi produk DU base frame telah ditemukan kejadian cacat yang cukup banyak. Cacat yang terjadi selama proses produksi tentu saja mempengaruhi biaya, waktu dan kualitas dari hasil produksi produk pada PT. X, sehingga diperlukan suatu penanganan guna mengatasi risiko cacat yang terjadi sehingga produk terbebas dari risiko cacat yang tidak diinginkan dan meningkatkan kualitas produk. Metode yang dapat mengatasi persoalan diatas adalah dengan memprediksi risiko cacat produk dengan merancang kerangka proses manajemen risiko. Proses perancangan manajemen risiko berupa tahapan mengidentifikasi risiko cacat yang telah terjadi atau risiko cacat yang berpontensi terjadi lalu melakukan analisa risiko cacat, kemudian mengevaluasi risiko cacat tersebut dan perlakuan risiko serta melakukan pemantauan dan tinjauan. Ada pun alat dan metode yang digunakan dalam penelitian manajemen risiko ini ialah fishbone dan FMEA. Fishbone digunakan sebagai alat sebagai metode untuk melakukan cause identification sedangkan FMEA digunakan dalam risk analysis untuk menentukan risk priority number (RPN). Dari RPN ini cacat yang memiliki nilai tertinggi akan di lakukan risk evaluation dan risk treatment untuk mencegah terjadi cacat yang sama. Dengan adanya penelitian ini di harapkan hasil kualitas, biaya dan waktu produksi pada produk DU Base Frame bisa tetap konsisten serta menimbulkan awareness para personil yang terlibat pada proses manufaktur produk. Dari hasil penelitian dan evaluasi ditemukan lima risiko dengan kategori tiga critical risk dan dua high risk. Risiko - risiko ini telah dilakukan mitigasi risiko dan hasilnya cacat yang terjadi berkurang bahkan tereliminasi. Pentingnya prosedur yang detail dan awareness tiap personil yang terlibat menjadi salah satu kunci untuk menghindari terjadinya risiko di proses produksi suatu produk.
=============================================================================================================================================
During the production process DU base frame product has been found quite a defect occurrence. Defects occurring during the production process of course affect the cost, time and quality of the product production of PT. X, so it is Required a handling to overcome the risk of defects that occur so that the product is free from the risk of defects that do not and improve product quality. The method that can overcome the problem above is to predict the risk of product defect by designing a risk management process framework. The risk management planning process is a stage identifying the risk of defects that have occurred or the risk of malformed defects occurred and then conducting a riskdefect analysis, then evaluating the risks of such defects and risk treatment and Monitoring and review. There are also tools and methods used in this risk management study are fishbone and FMEA. Fishbone is used as a tool as a method to cause Identification while FMEA is used in risk analysis to determine risk priority number (RPN). From RPN defects that have the highest value will be taken risk evaluation and risk treatment to prevent the same defect. With this research in hopes of the results of quality, cost and production time in DU Base Frame products can remain consistent and give rise to the awareness of the personnel involved in the product manufacturing process. From the results of research and evaluation found five risks with three critical risk categories and two high risk. These risks have been mitigating risk and the result of defects that occur decreases even eliminated. The importance of the
detailed procedures and the awareness of each personnel involved becomes one of the keys to avoid risk in the production process of a product.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Additional Information: | RTMT 658.155 Agy m-1 |
Uncontrolled Keywords: | management, risk, defect, product, fishbone, FMEA |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management |
Divisions: | Faculty of Creative Design and Digital Business (CREABIZ) > Technology Management > 61101-(S2) Master Thesis |
Depositing User: | Agyl Adriyadhi |
Date Deposited: | 26 Mar 2025 01:04 |
Last Modified: | 26 Mar 2025 01:04 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/72461 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |