Alhaq, Saif (2016) Analisa Emisi Berbasis Eksperimen dan Kelayakan Ekonomis Bahan Bakar Biodiesel Umbi Porang. Undergraduate thesis, Institut Teknology Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
4212100127-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Download (950kB) | Preview |
Abstract
Pencemaran udara yang berasal dari gas buang kendaraan
bermotor, terutama di kota-kota besar di Indonesia semakin memburuk.
Bahan bakar merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi keluaran
emisi. Dewasa ini bahan bakar menjadi salah satu permasalahan yang
serius dengan menipisnya cadangan minyak bahan bakar fosil. Oleh
karena itu, tercipta inovasi dengan cara mencampur bahan bakar fosil
dan bahan bakar nabati untuk mengurangi penggunaan bahan bakar
fosil, untuk saat ini sedang di analisa dengan menggunakan minyak
nabati umbi porang dengan nama bio diesel Bio Porang. Bio diesel
tersebut dapat mengurangi asap hitam dari gas asap buang mesin diesel.
Untuk mengetahui hasil emisi yang dihasilkan Bio Porang dilakukan
metode berbasis eksperimen dan untuk analisa kelayakan ekonomis
dengan menggunakan metode membandingkan feedstock. Hasil dari
penelitian ini adalah berupa grafik yang menunjukan nilai emisi NO.
dari grafik tersebut dapat dianalisa bahwa Bio Porang masih
mempunyai emisi dengan 37,5% lebih tinggi dibandingkan bahan bakar
solar dex dan 47,75% lebih tinggi dibandingkan biosolar pertamina.
Dari analisa ekonomi Bio Diesel dihasilkan bahwa Bio Porang
memiliki harga jual yang sedikit lebih mahal yaitu Rp 4849
dibandingkan bahan bakar dengan feedstock kelapa sawit, yaitu dengan
harga Rp 4819.
=========================================================================================================
Air pollution from engine exhaust gas emission in big city in
Indonesia is getting worst. Fuel is one of the factor that influence the
gas emission from engine exhaust. Nowadays fuel is becoming serious
issues because of the available is getting rare. Because of that, there is
some innovation that mix the fuel oil fossil and bio fuel, in this
experiment we discusses about fuel oil fossil that mix by porang oil,
which it call by Bio Porang. The bio diesel can reduce the black smoke
from engine exhaust. To know the result of Bio Porang gas emission it
use some method that base on experiment, and for result of economical
study use comparison method between the feedstock. The results of this
experiment represent by graphic that show the value of NO emission.
From the graphic can be analyzed, the Bio Porang have NO emission,
37,5% higher than solar dex fuel and 47,45% higher than biosolar
pertamina. For the economical study, Bio porang still have a little much
higher price with value Rp 4898 than the Bio Diesel with palm
feedstock with price Rp 4818
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSSP 665.536 Alh a |
Uncontrolled Keywords: | Biodiesel, Engine Performance, Emisi, NOx, Porang |
Subjects: | V Naval Science > VM Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering > VM276.A1 Fuel (Including supplies, costs, etc.) |
Divisions: | Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Marine Engineering > 36202-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Mr. Tondo Indra Nyata |
Date Deposited: | 13 Feb 2020 05:55 |
Last Modified: | 13 Feb 2020 05:55 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/74882 |
Actions (login required)
View Item |