Husaini, M. Fadli (2016) Desain Kontroler Cascade Menggunakan Metode Kontrol Optimal Linier Quadratic Gaussian (LQG) Untuk Pengendalian Ketinggian Air Dan Laju Aliran Air Pada Proses Rig 38-100. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
2214105045-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Download (1MB) | Preview |
Abstract
Pada rencana tugas akhir ini dilakukan untuk merancang sistem
kontrol yang mampu menjaga ketinggian air dan Laju Aliran Air water
level pada nilai normal setpoint meskipun terjadi perubahan beban
maupun masukan pada sistem. Hal tersebut dilakukan untuk menjaga
keamanan dan efisiensi kerja water level. sistem nonlinier muncul pada
implementasi pengaturan level tetapi pada buku referensi, level
biasanya diasumsikan linier untuk kemudahan mempelajari.sistem
pengaturan level yang nonlinier nantinya akan dilinierkan pada saat
pemodelan sistem dalam bentuk state. dari state yang diperoleh dapat
dikendalikan dengan menggunakan metode kontrol Optimal LQG. LQG
adalah teknik kendali kombinasi dua buah metode yaitu metode Linier
Quadratic Regulator dan Filter Kalman. bagian LQR bertujuan untuk
mengoptimalkan state ,Kalman Filter digunakan untuk mendapatkan
pembacaan ketinggian dan laju aliran air yang bebas dari noise.
Implementasi Kontroler pada penelitian ini dilakukan dengan
menggunakan software Matlab/Simulink dengan cara membandingkan
respon plant pada saat diberi beban dan tanpa beban. Hasil dari simulasi
diketahui bahwa penerapan kontroler LQG pada pengaturan ketinggian
level air sesuai atau berhasil, karena output respon sesuai dengan set
point dengan yang di berikan yaitu 75. Dengan ts=21 detik
========================================================================================================================
In this final task plan carried out for designing the control
system able to keep water levels and flow rate of the water water level
on normal setpoint value despite changes in load or input on the system.
This is done to maintain the security and efficiency of the work of the
water level. nonlinear systems implementation settings appear on the
level but at the level of the reference book, usually assumed to be linear
for easy study. setting system nonlinear levels will be linearized such
that at the time of modeling system in the form of state. obtained from
the state can be controlled by using the LQG Optimal control methods.
LQG control technique is a combination of two methods of Linear
Quadratic Regulator method and the Kalman Filter. LQR section aims
to optimize state Kalman Filter is used to get a reading of altitude and
rate of flow of water that is free of noise. Implementation of the
controller on this research was carried out using Implementation of the
controller on the research done using Matlab/Simulink software by way
of comparing the response of plant at the moment given the load and
without load. The results of the simulation is known that the application
of LQG controllers at the appropriate water level height adjustment or
work, because the output response in accordance with a set point with
that is given is 75. With ts = 21.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSE 629.832 Hus d |
Uncontrolled Keywords: | Water level, Linier Quadratic Regulator, Filter Kalman. |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA184 Algebra, Linear |
Divisions: | Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | ansi aflacha |
Date Deposited: | 18 Feb 2020 08:30 |
Last Modified: | 18 Feb 2020 08:30 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/75024 |
Actions (login required)
View Item |