Maulidin, Reza Fajar (2016) Studi Penentuan Volume Dengan Total Station Dan Terrestrial Laser Scanner. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
3512100083-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Download (2MB) | Preview |
Abstract
Bidang teknik sering membutuhkan penentuan volume,
bahkan penentuan volume juga berpengaruh dalam bidang lain
seperti bidang perekonomian serta digunakan dalam berbagai
riset. Penentuan volume dalam geodesi dibantu alat ukur yang
teknologinya terus berkembang. Penelitian ini dilakukan untuk
mengetahui hasil penentuan volume dari 2 alat ukur dengan
teknologi berbeda, Total Station (TS) dan Terrestrial Laser
Scanner (TLS) sebagai teknologi terbaru. Kemudian dilakukan uji
ketelitian dari hasil tersebut serta beberapa analisa pada setiap
proses sebelum nilai volume didapatkan.
Dalam penelitian ini dilakukan penentuan volume dengan
TS dan TLS pada obyek berbentuk beraturan (kontainer) sebagai
obyek 1 dan tidak beraturan (bukit kapur) sebagai obyek 2.
Pengukuran volume menggunakan dua metode pengukuran, yakni
tachymetri untuk alat ukur TS dan Terrestrial Laser Scanning
untuk alat ukur TLS. Analisa dilakukan dengan uji ketelitian
koordinat Independent Check Point (ICP) dan hasil volume dari
Terrestrial Laser Scanner dengan acuan hasil dari Total Station
sebagai teknologi terdahulu.
Berdasarkan uji statistik t-student yang telah dilakukan
pada ICP obyek 1 sumbu X semua koordinat diterima, sedangkan
sumbu Y dan Z terdapat masing-masing 2 koordinat yang ditolak.
Pada ICP obyek 2, pada sumbu X dan Z terdapat masingmasing1
koordinat yang ditolak, sedangkan untuk sumbu Y
terdapat 2 koordinat yang ditolak.Terdapat 8 sampel yang ditolak Bidang teknik sering membutuhkan penentuan volume,
bahkan penentuan volume juga berpengaruh dalam bidang lain
seperti bidang perekonomian serta digunakan dalam berbagai
riset. Penentuan volume dalam geodesi dibantu alat ukur yang
teknologinya terus berkembang. Penelitian ini dilakukan untuk
mengetahui hasil penentuan volume dari 2 alat ukur dengan
teknologi berbeda, Total Station (TS) dan Terrestrial Laser
Scanner (TLS) sebagai teknologi terbaru. Kemudian dilakukan uji
ketelitian dari hasil tersebut serta beberapa analisa pada setiap
proses sebelum nilai volume didapatkan.
Dalam penelitian ini dilakukan penentuan volume dengan
TS dan TLS pada obyek berbentuk beraturan (kontainer) sebagai
obyek 1 dan tidak beraturan (bukit kapur) sebagai obyek 2.
Pengukuran volume menggunakan dua metode pengukuran, yakni
tachymetri untuk alat ukur TS dan Terrestrial Laser Scanning
untuk alat ukur TLS. Analisa dilakukan dengan uji ketelitian
koordinat Independent Check Point (ICP) dan hasil volume dari
Terrestrial Laser Scanner dengan acuan hasil dari Total Station
sebagai teknologi terdahulu.
Berdasarkan uji statistik t-student yang telah dilakukan
pada ICP obyek 1 sumbu X semua koordinat diterima, sedangkan
sumbu Y dan Z terdapat masing-masing 2 koordinat yang ditolak.
Pada ICP obyek 2, pada sumbu X dan Z terdapat masingmasing1
koordinat yang ditolak, sedangkan untuk sumbu Y
terdapat 2 koordinat yang ditolak.Terdapat 8 sampel yang ditolak dari 36 sampel atau 77.78% sampel uji diterima. Berdasarkan uji
statistikt-student yang telah dilakukan pada volume, semua nilai
volume diterima. Dari hasil analisa terlihat bahwa tidak ada
perbedaan yang cukup berarti/signifikan antara kedua alat ukur
dalam hal ketelitian koordinat ICP maupun volume.
========================================================================================================================
Engineering sector often need volume determination, even
volume determination also have influence in the othersector, like
economy and many kind of research. In geodesy, volume
detemination helped by instruments with many developments. The
purpose of this research is determine volume from 2 measurement
instruments with different technology, Total Station (TS) and
Terrestrial Laser Scanner (TLS) as the newest technology. Then
statistical test given to each results and some analisis in every
process before volume obtained.
In this research volume determination executed with TS
and TLS on geometric object (container) as object 1 and non
geometric object (limestone hill) as object 2. Volume
determination using two methods of measurement, tachymetry
method for TS dan Terrestrial Laser Scanning method for
TLS.The analisis is accuracy test to Independent Check Point
(ICP) coordinates dan volume from Terrestrial Laser Scanner
with the reference is the result Total Station as an early
technology.
According t-student test for ICP, on object 1 all of
coordinates in X axis are accepted, two coordinates in eachX and
Y axis are rejected.On object 2 all of coordinates in X axis are
accepted, one coordinate in each X and Z axis andtwo
coordinates in the Y axis are rejected. There are 8 samples
rejected from 36 samples, or 77.78% samples accepted. Based on
result from the analisis, it appears that there are no significant differences between these two methods and instruments on ICP
coordinates and volume accuracy.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSG 526.982 Mau s |
Uncontrolled Keywords: | Total Station, Terrestrial Laser Scanner, Independent Check Point, Volume |
Subjects: | Q Science > QC Physics > QC271 Temperature measurements |
Divisions: | Faculty of Civil Engineering and Planning > Geomatics Engineering > 29202-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | ansi aflacha |
Date Deposited: | 03 Mar 2020 08:01 |
Last Modified: | 03 Mar 2020 08:01 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/75231 |
Actions (login required)
View Item |