Pengelompokan Sma/Ma Berdasarkan Jalur Seleksi Tanpa Tes Berbasis Nilai Ujian Nasional Menurut Jurusan Ilmu Pengetahuan Alam Dan Ilmu Pengetahuan Sosial

Fitri, Hikma Ilmia (2016) Pengelompokan Sma/Ma Berdasarkan Jalur Seleksi Tanpa Tes Berbasis Nilai Ujian Nasional Menurut Jurusan Ilmu Pengetahuan Alam Dan Ilmu Pengetahuan Sosial. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

[thumbnail of 1314105059-Undergraduate_Thesis.pdf]
Preview
Text
1314105059-Undergraduate_Thesis.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pola penerimaan mahasiswa baru program sarjana pada perguruan tinggi
negeri dilakukan melalui: SNMPTN, SBMPTN, dan Mandiri. Jalur
SNMPTN atau jalur seleksi tanpa tes merupakan jalur seleksi yang salah
satunya mengacu pada nilai UN. Selama ini sekolah mana saja yang
memiliki nilai ujian nasional yang bagus namun kurang terukur,
sehingga berpengaruh pada PTN mana yang memiliki lulusan yang
terbaik dengan melihat nilai UN. Oleh karena itu penelitian kali ini
tentang pengelompokan SMA/MA berdasarkan jalur seleksi tanpa tes
berbasis nilai UN menurut jurusan IPA dan IPS dengan menggunakan
manova dan analisis cluster dimana jumlah siswa dalam penelitian ini
pada tahun 2014 sebanyak 63.775 siswa dan jumlah sekolah yang ada di
Indonesia sebanyak 2.274 sekolah. Deskripsi karakteristik variabel
penelian secara agregat menyatakan jumlah sekolah dengan jenis
sekolah SMA lebih banyak dibandingkan dengan jenis sekolah MA
sedangkan menurut status sekolah Negeri lebih banyak dibandingkan
dengan status sekolah Swasta. Hasil dari pengujian manova untuk nilai
UN terhadap jenis sekolah dan nilai UN terhadap status sekolah
menghasilkan perbedaan yang signifikan pada jurusan IPA maupun
jurusan IPS. Pengelompokan yang terbentuk pada penjurusan IPA
berjumlah lima kelompok sedangkan pengelompokan yang terbentuk
pada penjurusan IPS berjumlah empat kelompok
===========================================================================================New admissions undergraduate program at Universities in accordance
with Regulation of the Minister of Research, Technology and Higher
Education of the Republic of Indonesia Number 12 Year 2012, the
pattern of new admissions to undergraduate programs at public
universities is done through: SNMPTN, SBMPTN, and Independent.
SNMPTN one of which refers to the value of the UN. During any school
that has a national test scores are good but not measurable, so the effect
on the State which has the best graduates to see the value of the UN.
Therefore, the present study about grouping schools based on the UN by
majoring in science and social studies using MANOVA and cluster
analysis where the number of students in this study in 2014 as many as
63 775 students and the number of schools in Indonesia as many as
2,274 schools. The results of the testing MANOVA for UN values to the
type of school and the value of the UN on the status of the school to
produce a significant difference in science majors and majors
IPS.Pengelompokan formed on majors IPA consists of five groups while
grouping formed in the majors IPS consist of four groups

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSSt 519.53 Fit p
Uncontrolled Keywords: Cluster, Manova, Nilai UN, Sekolah
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA278.55 Cluster analysis
Divisions: Faculty of Mathematics and Science > Statistics > 49201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: EKO BUDI RAHARJO
Date Deposited: 02 Mar 2020 09:29
Last Modified: 02 Mar 2020 09:29
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/75259

Actions (login required)

View Item View Item