Senoaji, Muhammad Isa (2020) Sistem Keamanan Kendaraan (Mobile Security Vehicle's) Berbasis Arduino. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
05111640000078-Undergraduate_Thesis.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Tugas akhir ini adalah merancang dan membangun sebuah alat Sistem Keamanan Kendaraan Motor menggunakan microcontroller Arduino, jaringan internet beserta modul-modul yang terpasang di dalamnya. Rancang bangun alat ini ditujukan untuk mengamankan kendaraan Motor dari pencurian dan memantau kondisi kendaraan. Diharapkan dengan adanya Sistem ini bisa memberi manfaat apabila diterapkan dalam kehidupan nyata.
Tantangan utama tugas akhir ini adalah menggabungkan microcontroller, beberapa modul, jaringan internet dan kelistrikan kendaraan agar saling terkoordinir dengan baik sehingga menjadi sebuah sistem keamanan kendaraan motor sesuai yang diharapkan.
Hasil dari Tugas Akhir ini adalah terbentuknya sistem keamanan kendaraan motor berbasis arduino yang mana sistem ini dapat memenuhi beberapa kebutuhan fungsional antara lain dapat memantau lokasi kendaraan, mengendalikan alarm, dan kelistrikan kendaraan melalui aplikasi web yang dapat digunakan pada multi-platform.
===================================================================================================================
This final project is to design and build a device of Mobile Security Vehicle’s using Arduino microcontroller along with motorcycle, network and moduls installed in it. The design of this device is intended to secure people’s motorcycle from theft and monitor motorcycle condition. It is expected that with the Mobile Security Vehicle’s system can provide benefits when applied in real life.
The main challenge of this final task is to combine microcontroller, some module, networks and motorcycle electricity to be well coordinated so that it becomes an mobile security vehicle’s system as expected.
The result of this Final Project is Mobile Security Vehicle’s System Based on Arduino where the system can satisfy some functional needs such as can monitoring motorcycle location, controlling alarm, and motorcycle electricity to avoid theft through web application that can be used in multi-platform.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Arduino UNO, Keamanan Kendaraan, Alarm, Internet of Things, Multi-platform, Web, Arduino, Vehicle Security |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Faculty of Information Technology > Informatics Engineering > 55201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Muhammad Isa Senoaji |
Date Deposited: | 04 Aug 2020 09:00 |
Last Modified: | 11 May 2023 07:50 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/76560 |
Actions (login required)
View Item |