ANALISA SHORE PULL PADA GG NEW FIELD DEVELOPMENT MILIK PT. PERTAMINA HULU ENERGI OFFSHORE NORTH WEST JAVA

SUBHAN, MOCHAMMAD FICKY FIRDAUS (2014) ANALISA SHORE PULL PADA GG NEW FIELD DEVELOPMENT MILIK PT. PERTAMINA HULU ENERGI OFFSHORE NORTH WEST JAVA. Undergraduate thesis, INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA.

[thumbnail of 4310100022-abstract.pdf] Text
4310100022-abstract.pdf - Published Version

Download (199kB)
[thumbnail of 4310100022-conclusion.pdf] Text
4310100022-conclusion.pdf - Published Version

Download (191kB)
[thumbnail of 4310100022-Undergraduate Theses.pdf] Text
4310100022-Undergraduate Theses.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pada tugas akhir ini dibahas mengenai analisa penarikan pipa pada proses tie-in di nearshore pada proyek GG New Field Development milik PT. PHE ONWJ. Dimana kapasitas winch harus dihitung dan mencari gaya tarik yang dibutuhkan dengan memperhitungkan gaya drag dan gaya resisten yang lain. Permasalahan nyata yang sering dihadapi saat proses shore pull adalah tidak cukupnya kapasitas winch yang dipakai sehingga memerlukan relokasi barge. Pada tugas akhir ini kesulitan yang dihadapi adalah panjangnya jarak antara barge dan land fall point sebesar 1.9 km. Oleh karena itu penulis memilih metode bottom pull untuk menarik pipa karena metode ini yang paling cocok untuk jarak yang panjang tersebut. Untuk menganalisa proses ini penulis menggunakan DNV 1981 Rules for Submarine Pipeline Systems. Hasil analisa menunjukan bahwa semakin panjang jarak pipa yang ditarik maka semakin besar efek dari gaya-gaya eksternal terhadap pipa. Dalam dua kondisi yang dianalisa penulis, kondisi paling aman adalah menggunakan float drum dengan nilai unity check sebesar 0.083 dan membutuhkan pulling force sebesar 15.368 MT.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSKe 665.744 Sub a
Uncontrolled Keywords: pipeline, shore pull, pulling force, float drum
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Ocean Engineering > 38201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 09 Nov 2016 06:35
Last Modified: 09 Nov 2016 06:35
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/777

Actions (login required)

View Item View Item