Indriati, Yanne (2020) Review: Evolusi Struktur Mikro dan Fase Inconel 625 pada Oksidasi Temperatur Tinggi. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
02511640000085-Undergraduate_Thesis.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Seiring dengan perkembangan zaman, perkembangan industri juga mengalami berbagai tantangan. Dalam bidang industri yang beroperasi pada temperatur tinggi, salah satu tantangannya adalah kemampuan material untuk menahan kerusakan maupun kegagalan akibat proses oksidasi yang terjadi pada temperatur tinggi. Inconel 625 merupakan superalloy berbasis nikel yang sering diaplikasikan pada temperatur tinggi. Pada paper review ini akan dipelajari mengenai pengaruh temperatur terhadap pertumbuhan struktur mikro dan fase yang terbentuk pada saat proses oksidasi, lapisan oksida yang terbentuk dan mengetahui temperatur operasional maksimum dari Inconel 625. Metode yang digunakan paper review ini yaitu komparasi dari beberapa jurnal yang membahas tentang oksidasi temperatur tinggi pada Inconel 625. Dalam paper review ini diketahui bahwa fase yang terbentuk saat proses oksidasi adalah δ-Ni3Nb, η-M6C, µ-TiN, dan MC. Sedangkan lapisan oksida yang terbentuk adalah kromia jenis spinel kaya Cr/Mn, spinel SiO2, dan Cr2O3.
=========================================================
Along with the times, industrial development faces various challenges. In the industries that use high temperature, one of the challenges is the improve the ability of material from high temperature oxidation. Inconel 625 is nickel-base superalloy often used in high temperature application. This paper review will discuss about effect of temperature on microstructure growth, phase and oxide layer that formed during oxdiation process, and knowing the maximum operating temperature from Inconel 625. Method used in this paper review is compared some journals that discuss high temperature oxidation at Inconel 625. The result in this paper review is phase that formed during oxidation process are δ-Ni3Nb, η-M6C, µ-TiN, dan MC. While the oxide layers formed are chromia spinel type rich Cr/Mn, SiO2 spinel and Cr2O3.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Oksidasi Temperatur Tinggi, Inconel 625, Lapisan Oksida, Fasa, Oxidation, High Temperature, Inconel 625, Oxide Layer, Phase. |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA418.75 Corrosion-resistant materials |
Divisions: | Faculty of Industrial Technology and Systems Engineering (INDSYS) > Material & Metallurgical Engineering > 28201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Yanne Indriati |
Date Deposited: | 12 Aug 2020 08:02 |
Last Modified: | 04 Jun 2023 14:24 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/77797 |
Actions (login required)
View Item |