Perancangan T-Shirt Sebagai Suvenir Kota Surabaya

Setiawan, Mochamad Wildan (2016) Perancangan T-Shirt Sebagai Suvenir Kota Surabaya. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3408100118-Undergraduate_Thesis.pdf]
Preview
Text
3408100118-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version

Download (4MB) | Preview

Abstract

Berdasarkan penelitian penulis pada tahun 2013, kepariwisataan Kota
Surabaya mengalami peningkatan. Hal ini menyebabkan peningkatan permintaan
akan pemenuhan atribut pariwisata, salah satunya adalah kebutuhan dari para
wisatawan akan suvenir. Dan berdasarkan penelitian yang sama, ketersediaan
ouvenir dan distribusinya dinilai masih kurang memenuhi kebutuhan.
Dalam perancangan ini, media yang terpilih untuk menjadi suvenir Kota
Surabaya adalah t-shirt. T-shirt adalah salah satu media yang penting dalam
suvenir karena merupakan media yang dapat memuat pesan yang lebih leluasa
melalui gambar dan tulisan pada desainnya.
Setelah melalui proses penelitian, ditentukan konsep utama yang menjadi
dasar dalam perancangan t-shirt sebagai suvenir Kota Surabaya. Konsep utama
tersebut adalah dengan menampilkan ilustrasi objek keunikan Kota Surabaya
dengan gaya gambar monoline yang disertai dengan informasi mengenai objek
tersebut. Objek yang diangkat adalah segala hal yang berhubungan dengan
keunikan Kota Surabaya seperti profil kota, makanan khas, lanskap, budaya,
sejarah, acara rutin dan legenda.
Dengan perancangan ini diharapkan dapat memberikan solusi terhadap
kebutuhan suvenir khas Kota Surabaya dalam bentuk t-shirt yang layak untuk
dijadikan sebagai oleh-oleh sekaligus menjadi media promosi identitas kota
secara tidak langsung.
==================================================================================================================
Based on writer’s research in 2013, the tourism in Surabaya is much
increased. This causes a demand escalation of fulfilling the tourism attributes,
one of them is the tourists’ need towards souvenirs. Moreover, based on the
same study, the availability of souvenirs and its distribution is quite low.
. In this designing process, the media which is chosen to be the souvenir
of Surabaya is a t-shirt .T-shirt is one of the important media in souvenirs industry
since it is the media that can delivers message more likely through pictures and
words on its design.
After going through the process of research, the main concept that
becomes the basis for drafting as a souvenir t-shirt Surabaya is determined. The
main concept is created by showing a display of unique illustration objects in
Surabaya on the basis of monoline style picture which is accompanied by
information about the object. The object are all things that deals with the
uniqueness of Surabaya such as the city profile, typical dishes, landscape,
culture, history, routine events and legends.
Hence, this design is expected to provide solutions to the typical
souvenirs of Surabaya in the form of t-shirt that be worthy of its use as the
souvenir as well as the city identity indirect promotion media.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSDP 746.92 Set p
Uncontrolled Keywords: T-shirt, Suvenir, Surabaya, Unik
Subjects: T Technology > TS Manufactures > TS171 Product design
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Industrial Design Product > (S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 03 Sep 2020 03:29
Last Modified: 03 Sep 2020 03:29
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/81739

Actions (login required)

View Item View Item