Zulmi, Moch. Zaniar (2014) Desain Interior “Hotel Mutiara Baru” di Kota Batu Dengan Konsep Green Tourism. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
3410100068-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Download (3MB) | Preview |
Abstract
Kota Batu merupakan salah satu kota yang dikenal akan hasil bumi yang berupa buah
apel dan menjadi ikon bagi Kota Batu. Keberadaan kota yang terletak di ketinggian 680-
1.200 meter dari permukaan laut dan diapit oleh 3 buah gunung sangat strategis, sehingga
sangat cocok untuk dijadikan sebagai lokasi wisata ataupun lokasi untuk melakukan kegiatan
bisnis. Maka dari itu keberadaan hotel sangatlah penting, terlebih hotel bisnis yang sangat
dibutuhkan untuk pebisnis melakukan kegiatannya dengan suasana yang berbeda. Hotel
Mutiara Baru merupakan salah satu hotel yang memiliki fungsi sebagai hotel bisnis yang
berada di Kota Batu, dengan sentuhan nuansa perkebunan apel yang dikemas dengan konsep
interior green tourism diharapkan dapat memiliki tujuan menciptakan perancangan interior
yang memberikan atmosfer tempat beristirahat ,rekreasi, edukasi yang berada di perkebunan.
Kurangnya pemanfaatan limbah apel, serta kurangnya perawatan dan penjagaan akan
kelestarian alam menjadi aspek penting yang perlu diperhatikan dan dapat dijadikan fasilitas
lain bagi para wisatawan atau turis untuk ikut serta memelihara alam sekitarnya. Kurang
menonjolnya hotel dikalangan masyarakat wisatawan merupakan permasalahan penting yang
harus diperhatikan untuk dapat mendongkrak popularitas hotel, selain itu dari segi fasilitas
dan desain juga dapat membantu mendongkrak popuralitas serta menjadikan ciri khas
tersendiri dari hotel. Dengan mengedepankan lewat desain interior yang mengedepankan
aspek-aspek lingkungan, bisa menjadikan salah satu solusi permasalahan pariwisata di
Indonesia, khususnya di area yang membutuhkan kemajuan fasilitas dan infrastruktur
pariwisata tetapi pembangunan tersebut malah mengancam kelestarian lingkungan. Melalui
pendekatan desain, dirancang sebuah hotel dan interiornya dengan elemen estetis yang
modern dan masih berhubungan dengan nuansa perkebunan apel, selain itu dengan mengajak
wisatawan hotel dengan melestarikan alam dan mengkonsumsi hasil olahan buah apel,
diharapkan dapat mendukung identitas dari Kota Batu sendiri serta menjadikan ciri khas dari
hotel.
==============================================================================================================
Batu City is the one of cities wich is known of produce an apple and become an icon
for Batu City. The existence of the city lies at an altitude of 680-1200 meters above sea level
and is flanked by 3 pieces very strategic mountain, it is very suitable to serve as a tourist
location or locations to conduct business activities. Therefore the existence of hotels is very
important, especially business hotel that is needed to conduct business activities with a
different atmosphere. Mutiara Baru Hotel is one of which has a function as a business hotel
located in Batu, with a touch of apple plantation which is packed with green tourism interior
concepts hospital is expected to have a goal of creating interior design that gives the
atmosphere a place to rest, recreation, education in a plantation.
Lack of utilization of waste apples, as well as a lack of care and maintenance of
nature conservation will be an important aspect to be considered and can be used as other
facilities for tourists or tourists to come and maintain its natural surroundings. Less
prominence of tourist hotels in the community is an important issue that must be considered
in order to boost the popularity of the hotel, in addition to the terms of the facilities and
design can also help boost popuralitas and makes the distinctive characteristics of the hotel.
With forward through the interior design which emphasizes the environmental aspects, one
solution could make the problem of tourism in Indonesia, particularly in areas that require
advancement of facilities and the development of tourism infrastructure but instead threaten
environmental sustainability. Through design approach, and the interior is designed with a
modern aesthetic elements and still dealing with the nuances of apple plantations, besides the
hotel invites travelers to preserve nature and consume processed apples, is expected to
support the identity of the Stone Town itself and makes the characteristic of the hotel.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSDP 747.885 Zul d 3100014056981 |
Uncontrolled Keywords: | Kota Batu; perkebunan apel; mutiara baru; green tourism |
Subjects: | N Fine Arts > NA Architecture > NA7820 Hotels. Inns. Hotel lobbies For resorts N Fine Arts > NK Decorative arts Applied arts Decoration and ornament > NK2115 Interior decoration |
Divisions: | Faculty of Civil Engineering and Planning > Interior Design > 90221-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Yeni Anita Gonti |
Date Deposited: | 18 Sep 2020 05:06 |
Last Modified: | 18 Sep 2020 05:06 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/81962 |
Actions (login required)
View Item |