Rahma, Kartika Nur (2021) Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Kriminalitas Menggunakan Regresi Nonparametrik Spline Truncated. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
06211740000066-Kartika Nur Rahma-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Download (2MB) | Preview |
Preview |
Text
06211740000066-Kartika Nur Rahma-Undergraduate_Thesis.pdf Download (2MB) | Preview |
Preview |
Text
06211740000066-Kartika Nur Rahma-Undergraduate_Thesis.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Tingkat kejahatan adalah angka yang menunjukkan risiko
penduduk di suatu daerah menjadi korban kejahatan atau kejahatan per 100.000 penduduk. Kriminalitas adalah masalah kompleks yang harus dihadapi oleh masyarakat, itulah sebabnya suatu negara melindungi hakhak rakyatnya, termasuk rasa aman dengan menerbitkan undang-undang
dan peraturan lain yang berlaku. Di Indonesia, hal ini tertuang dalam UUD Republik 1945 Pasal 28G ayat (1). Kewajiban secara eksplisit ini juga tertuang dalam pasal 30 ayat (4), amandemen kedua UUD 1945. Jawa Timur merupakan provinsi yang berbatasan dengan Bali dan Provinsi Jawa Tengah ini tentu juga memiliki risiko kriminalitas bagi penduduknya. Secara persentase penyelesaian kasus, Jawa Timur menempati posisis 5 provinsi paling rendah yaitu sebesar 44,68% dari total kasus yang dilaporkan pada tahun 2019. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor apasaja yang diduga berpengaruh signifikan pada tingkat kriminlitas di Jawa Timur khususnya tahun 2019. Metode yang digunakan pada penelitian ini ialah regresi nonparametrik spline truncated. Dengan menggunakan 4 variabel prediktor yaitu persentase penduduk miskin, kepadatan penduduk, rata-rata lama sekolah dan TPT diketahui bahwa terdapat variabel yang tidak signifikan yaitu persentase penduduk miskin. Nilai GCV terkecil pada model ini terletak pada tiga titik knot dengan nilai koefisien determinasi sebesar 96,44% yang artinya ketiga variabel dapat menjelaskan model sebesar 96,44% sedangkan sisanya dijelaskan oleh variabel lain diluar model.
======================================================================================================
Crime rates are figures that indicate the risk of a population in an area becoming a victim of crime or crime per 100,000 inhabitants. Criminality is a complex problem that must be faced by society, which is why a country protects the rights of its people, including the security by issuing other laws and regulations that apply. In Indonesia, it is contained in the Constitution of the Republic of 1945 Article 28G paragraph (1). This obligation is explicitly also contained in article 30 paragraph (4), the second amendment of the 1945 Constitution. East Java is a province that borders Bali and Central Java Province certainly also has a risk of criminality for its residents. As a percentage of case resolution, East Java occupies the lowest 5 provinces, amounting to 44.68% of the total cases reported in 2019. This study aims to find out what factors are thought to have a significant effect on the level of criminality in East Java, especially in 2019. The method used in this study is nonparametric spline truncated regression. By using 4 predictor variables, namely the percentage of the poor, population density, average length of schooling and TPT, it is known that there is an insignificant variable, namely the percentage of the population of the poor. The smallest variable GCV value in this model is located at three node points with a determination value of 96.44%, which means that the three can be 96.44% while the rest is explained by others outside the model
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Crime Rate, East Java, Factor, Nonparametric, Regression, Spline Truncated, Faktor, Jawa Timur, Regresi Nonparametrik, Tingkat Kriminalitas |
Subjects: | H Social Sciences > HA Statistics > HA31.3 Regression. Correlation |
Divisions: | Faculty of Science and Data Analytics (SCIENTICS) > Statistics > 49201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Kartika Nur Rahma |
Date Deposited: | 03 Sep 2021 03:00 |
Last Modified: | 05 Jul 2024 02:57 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/91456 |
Actions (login required)
View Item |